SuaraSumbar.id - Jessica Iskandar atau Jedar menjual tas mewahnya melalui Instagram, Jumat (11/11/2022), demi membayar tunggakan kredit rumahnya.
Jedar memang lagi kesulitan ekonomi setelah tekor Rp 10 miliar lantaran ditipu rekan bisnis rental mobil.
Akibat jadi korban penipuan, Jessica Iskandar mengalami kekurangan uang. Bahkan, sudah 3 bulan terakhir kredit rumahnya tidak terbayar.
"Hello! Aku mau jual tas aku, Chanel boy bag medium size, lambskin, second hand aku beli 2017, tapi terawat masih bagus banget. Kartu garansi dan box lengkap. Yang berminat serius bisa hubungi nomor di link bio aku ya. Terima kasih," tulis Jessica Iskandar di Instagramnya.
Baca Juga: Bukannya Enggak Mau Bantu Bayar Cicilan Jedar, Igun : Angkanya lumayan besar
Beberapa waktu lalu melalui program FYP, Raffi Ahmad sempat memberikan bantuan kepada Jedar dengan membayar tunggakan untuk satu bulan.
Bantuan yang diberikan oleh Raffi Ahmad ini mencapai ratusan juta rupiah.
Belum terpenuhinya kebutuhan Jedar dalam membayar tunggakan, mengharuskan Ia menjual tas branded di Instagram pribadinya.
Aksi Jedar menjual tas mewah tersebut dibanjiri beragam komentar warganet.
"Pas lagi dibawah kaya gini, baru keliatan mana temen sesungguhnya," tulis @iika.mustika.
"Centang biru pd kmn.. Semangat kak n bs doain smg sgra membaik, krn sy pun lbh susah dr kk," komentar @amalia_alcarrol.
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Trauma Dokter Pria, Ungkap Jadi Korban Pelecehan Saat Berobat Kulit
-
Vicky Prasetyo Ungkap Pacar Barunya Pemain Sinetron Teman Jessica Iskandar, Siapa?
-
Hobi Dilakukan Jessica Iskandar, Seperti Apa Aturan Donor ASI di Indonesia?
-
Jessica Iskandar Hobi Donor ASI, Siapa Saja Penerimanya?
-
7 Potret Gemas Baby Hagia, Anak Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag Jadi Idola Sejak Bayi
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
Terkini
-
DANA Kaget Kembali Bagi-Bagi Cuan Gratis, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Detik-detik Ambulans Tabrak Truk Parkir di Kota Padang, Begini Nasib Korban
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!