SuaraSumbar.id - Akun media sosial Baim Wong tiba-tiba dipenuhi permintaan maaf dari warganet, setelah Lesti Kejora dan Rizky Billar berdamai.
Pasalnya, warganet tidak sedikit yang menuding kasus kekerasan dalam rumah tangga Lesti Kejora - Rizky Billar hanyalah prank.
Sebab, pada detik-detik terakhir Rizky Billar sudah ditetapkan sebagai tersangka serta mau dijebloskan ke penjara, Lesti Kejora datang untuk mencabut laporan polisi.
"Doa terbaik untuk leslar," kata Baim Wong melaui akun Instagram, Senin (17/10/2022).
Selain itu, Baim Wong juga mengklarifikasi soal konten prank polisi soal laporan KDRT dirinya adalah untuk memanfaatkan momen KDRT Leslar.
"Dari awal gak ada niat menyudutkan mereka. Kita saling kenal, gak mungkin saling menjatuhkan dan saling menghina. Mereka orang baik," kata Baim Wong.
Tapi, akhirnya, Baim Wong mengakui bingung setelah Lesti Kejora dan Rizky Billar berdamai.
"Aku bingung. Jadi aku masih boleh nge-prank gak?" kata Baim Wong.
Namun, Baim Wong melempar janji, kalaupun masih boleh nge-prank, dirinya tak mau lagi melibatkan polisi.
"Tapi gak ke polisi lagi kok, sumpah deh. Kemarin tuh karena kenal aja sama polisinya. Maaf ya."
Berita Terkait
-
Apa Itu Nafkah Mutah? Paula Verhoeven Bakal Terima Rp1 M dari Baim Wong
-
Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris, Ngaku Disudutkan dan Dibuat Malu Se-Indonesia
-
Pernyataan Pengacara Baim Wong Bongkar Paula Punya Penyakit Tak Bisa Sembuh Dikritik
-
Bocor Rekaman Paula Verhoeven Dituding Baim Wong Diam-Diam Chattingan di Kamar Mandi
-
Paula Verhoeven Divonis Selingkuh, Hotman Paris Pasang Badan dan Anggap Hakim Keliru
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!