SuaraSumbar.id - Kota Buktinggi, Sumatera Barat (Sumbar), menjadi tuan rumah peringatan Hari Ayam dan Telur Nasional (HATN) tahun 2022.
Wakil Gubernur Sumbar, Audy Joinaldy berharap kegiatan ini dapat memberikan informasi dan edukasi bagi masyarakat bahwa ayam dan telur merupakan sumber hewani yang mempunyai nilai gizi yang tinggi.
"Bukittinggi dipilih sebagai tuan rumah karena menjadi magnet pariwisata Sumbar dan nasional yang diharapkan masyarakat lebih memahami manfaat konsumsi ayam dan telur," katanya melansir Antara, Sabtu (15/10/2022).
Ia mengatakan, daging ayam merupakan salah satu sumber protein hewani bagi manusia dan secara umum memiliki kandungan lemak tidak jenuh.
"Daging ayam juga memiliki tekstur daging yang kompak dan proteinnya sederhana sehingga mudah dicerna," ujarnya.
Wali Kota Bukittinggi Erman Safar mengapresiasi keputusan Pemprov Sumbar yang telah mempercayakan Bukittinggi sebagai kota pelaksanaan peringatan Hari Ayam dan Telur Nasional tahun 2022.
"Dengan banyak kegiatan yang dipusatkan di Kota Bukittinggi ini, diharapkan dapat memberikan dampak yang positif terhadap geliat ekonomi Bukittinggi, Bukittinggi merupakan salah satu pusat pemasaran ayam dan telur di Sumatra Barat," jelasnya.
Berita Terkait
-
Sudah Jadi Wapres, Gibran Rakabuming Tak Malu Makan Telur Gulung: Netizen Curigai Ada 'Kode' di Baliknya?
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
-
Daftar Harga Pangan Hari Ini: Telur Ayam Hingga Beras Mulai Merangkak Naik
-
Viral! Bantuan Telur untuk Ibu Hamil dan Balita Stunting Cuma Buat Foto, Publik Geram!
-
Viral Bantuan Telur untuk Emak-emak Hamil Cuma Difoto Lalu Diambil Lagi
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Harimau Sumatera Tertangkap di Solok, BKSDA Sumbar: Upaya Penghalauan Telah Dilakukan
-
PDRM FC Siap Jegal Semen Padang FC di Kandang, Uji Coba Rasa Final
-
Harimau Sumatera Betina Masuk Perangkap, Akankah Dilepasliarkan Kembali?
-
PDRM FC Tantang Semen Padang FC, Duel Seru di Agus Salim Menanti
-
Drama Kepemimpinan Unand: Prof Nilda Menang di PTUN, Tapi Tolak Jabatan Demi Keutuhan Institusi