SuaraSumbar.id - Pohon tumbang membuat ratusan kendaraan terjebak macet di Jalamu Nagari (desa adat) IV Kito Hilir, Kecamatan Batang Kapas, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat.
Salah seorang warga bernama Zainal (48) mengaku, kecametan terjadi sejak pukul 17.00 WIB. Seluruh badan jalan nyaris tertutup material pohon yang tumbang akibat angin kencang disertai hujan deras.
"Hujannya sejak pagi. Beruntung pas pohon itu tumbang tidak ada kenderaan yang melintas," katanya melansir Antara, Kamis (6/10/2022).
Hingga pukul 18.00 WIB jalan lintas Padang-Bengkulu itu masih belum bisa dilewati kenderaan. Pohon yang tumbang terlihat cukup besar.
Guna mengantisipasi kepadatan lalu lintas, sejumlah personel Polsek Batang Kapas tampak mengatur arus kenderaan.
Kepala BPBD Pesisir Selatan Doni Gusrizal mengatakan telah menurunkan petugas membersihkan material kayu.
Antrean kendaraan juga terjadi di lintas Mandeh akibat longsor di batas Nagari Sungai Nyali dan Sungai Pisang Kecamatan Koto XI Tarusan.
"Di sana Dinas Pekerjaan Umum Provinsi sudah mulai tampak bekerja," terangnya.
Dirinya mengimbau para pengendara yang melintasi jalan nasional agar berhati-hati karena cuaca ekstrem. Jika cuaca tidak memungkinkan sebaiknya berhenti sambil istirahat.
Baca Juga: BMKG Pusat: Prospek Cuaca Ekstrem di Jawa Barat, Waspada Potensi Banjir hingga Longsor
Kemudian juga mengimbau seluruh masyarakat yang tinggal di sekitar perbukitan dan bantaran sungai agar selalu waspada.
"Jika melihat gejala adanya bencana alam, segera hubungi petugas terdekat," katanya.
Berita Terkait
-
Pohon Tumbang di Kota Bandung Timpa Mobil dan Pagar Rumah, Akibat Hujan Deras Tadi Siang
-
Detik-detik Pohon Tumbang Timpa Sedan Mercedes di Kota Bandung, Polisi: Tidak Ada Korban Jiwa
-
Pohon Tumbang di Jalan Suryakencana Sukabumi, Akses Jalan Tertutup
-
Pohon Tumbang di Banjarmasin Timpa Pasutri yang Sedang Berboncengan
-
Tertimpa Pohon Tumbang di Jalur Malang-Kediri, Satu Orang Meninggal Dunia
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
CEK FAKTA: BGN Benarkan Baki Program MBG Mengandung Lemak Babi, Benarkah?
-
USS 2025 Presented by BRImo Hadir dengan Wajah Baru, Perluas Konsep Jadi Curated Lifestyle Market
-
Bahaya Kurang Tidur Malam Hari, Bisa Merusak Otak hingga Jantung!
-
5 Warna Lipstik Terbaik untuk Usia 40-an, Tampil Segar dan Elegan!
-
6 Bansos Cair November 2025, Begini Cara Cek Daftar Penerimanya