SuaraSumbar.id - Seorang lelaki berusia 31 tahun di Malaysia tewas terjatuh ke laut ketika hendak menahan laju mobilnya yang terperosok menuju perairan.
Dikutip dari Harian Metro, Jumat (16/9/2022), lelaki tersebut bernama Muhammad Hafiz Ramli. Sebelum tewas, Ramli sempat menghentikan laju mobilnya agar tak meluncur ke laut.
Peristiwa itu terjadi hari kamis (15/9) malam di Teluk Senangin, Pantai Remis, dekat Manjung. Ramli saat itu bersama teman-temannya pergi memancing.
Dalam peristiwa pukul 23.34 waktu setempat, Ramli dinyatakan meninggal di lokasi, diduga karena tenggelam setelah terjatuh dari kolong mobil setelah berusaha menghentikan kendaraan agar tidak tergelincir.
Baca Juga: Viral Truk Masuk Kuburan Usai Beri Tumpangan ke Dua Perempuan, Warganet : Ngeles Biar Gak Malu
Kapolres Manjung Ajun Komisaris Besar Nor Omar Sappi mengatakan, saat kejadian, korban dan temannya datang ke kawasan pantai untuk mencari ikan.
Dikatakannya, korban dan temannya datang ke sana mengendarai mobil nasional Malaysia, Proton Persona. Mobil itu diparkir Ramli di kawasan tebing perbukitan.
Korban, kata dia, memarkir kendaraan dengan mesin tidak dimatikan sebelum keluar untuk mengecek kesesuaian lokasi pemancingan.
“Tiba-tiba temannya mendengar suara korban berteriak minta tolong karena kendaraan tiba-tiba meluncur ke area laut. Korban saat itu berada di depan kendaraannya untuk mencegah mobilnya bergerak."
"Temannya membantu, tetapi korban jatuh di bagian bawah kendaraannya yang terendam air."
Baca Juga: Pensiunan Polisi Tembak Mati Istrinya yang Eks Polwan karena Tak Dikasih Uang Hasil Jual Tanah
Ramli baru bisa dikeluarkan dari kolong mobil sekitar 20 menit kemudian. Oleh teman-temannya, Ramli dilarikan ke Rumah Sakit Seri Manjung. Tapi, tim medis menyatakan Ramli sudah meninggal dunia.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!