SuaraSumbar.id - Cinta Penelope menangis menceritakan kondisi kesehatannya. Artis itu sempat mengidap penyakit kanker yang berujung membuat dirinya susah punya anak.
"Itu hancur banget. Aku marah sama dokternya saat itu. Aku merasa itu nggak fair," ungkap Cinta Penelope di program Pagi Pagi Ambyar, dikutip dari Suara.com, Senin (12/9/2022).
"Aku ngerasa jadi perempuan (gagal karena), belum punya anak, baru nikah belum punya anak," sambungnya emosional.
Sampai akhirnya, Cinta Penelope meminta kepada sang suami, Taha Gokhan Arikan buat menikah lagi.
Baca Juga: Sembari Menangis, Cinta Penelope Persilahkan Suami Nikah Lagi
"Aku bilang ke dia, kalau kamu ingin menikah lagi tidak apa-apa. Asalkan kamu biarkan aku tidur di atas sana. Tapi dia bilang kenapa kamu berkata seperti itu?" beber Cinta Penelope.
Dia mengaku tidak masalah dimadu. Asalkan suaminya bisa memiliki keturunan.
"Aku bilang dia nikah lagi kalau pengen punya anak, silahkan nikah lagi," kata Cinta Penelope berkaca-kaca.
"Aku berpikir dia hanya bercanda saja," sahut Taha Gokhan Arikan yang berada di samping sang istri.
Hanya saja omongan Cinta Penelope terkait ini tidak main-main. Sembari menangis, dia menegaskan ikhlas suami menikah lagi.
Baca Juga: Susah Hamil, Cinta Penelope Curhat Sedih: Aku Gak Bisa Jadi Perempuan Normal
"Serius. Karena aku pengen masuk surga. Biar mamah bisa masuk surga. Kalau aku menjadi istri yang baik, itu menjadi ujian paling penting, melepas suami punya dua (istri)," tutur Cinta Penelope.
Berita Terkait
-
Masih Jadi Pejuang Kanker, Cinta Penelope Sering Muntah Darah Ketika Kambuh
-
5 Tahun Berjuang Lawan Penyakit Kanker, Kondisi Cinta Penelope Drop Lagi: Pingsan Berkali-kali Hingga Muntah Darah
-
Tak Ada Agenda Sidang Lagi, Cinta Penelope Resmi Cerai?
-
Cinta Penelope Gandeng Suami di Sidang Perdana Cerai, Akui Masih Sayang
-
Ceraikan Suami, Cinta Penelope Akui Masih Sayang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!