SuaraSumbar.id - Kasus pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J terus disorot. Sebab, otak pelakunya adalah perwira tinggi Polri, Irjen Ferdy Sambo.
Seorang ibu yang baru melahirkan merasa jika bayinya mirip dengan wajah Ferdy Sambo. Video mengenai hal ini ia unggah di TikTok miliknya dengan akun @olyviaputrianggraeni4.
Video itu pun viral. Dia memperlihatkan wajah bayinya, yang menurutnya sekilas mirip dengan suami Putri Candrawathi itu.
Usut punya usut, si ibu mengatakan jika hal ini mungkin saja terjadi karena selama mengandung dirinya terus mengikuti kasus kontroversial ini di televisi.
Baca Juga: Polisi Tetapkan Masa Penahanan Empat Tersangka Pembunuhan Brigadir J Diperpanjang 20 Hari
"Waktu hamil nonton terus kasus Ferdy Sambo. Penasaran 'sama pelaku' pembunuhan Brigadir J. Eeehh kenapa pas dhe" lahir kok ada mirip"nya sama si Ferdy sichhh," tulisnya seperti yang Suara.com kutip pada Rabu (31/8/2022).
Ia pun kemudian memperlihatkan foto bayinya yang masih merah. Di mana bayi tersebut tampak sedang melirik ke arah samping. Perasaan miripnya anak laki-laki tersebut dengan Ferdy Sambo juga diakui oleh banyak warganet.
"Gk apa" cuman mirip mah asal jangan kelakuannya yang mirip," kata dia lagi dalam keterangan video.
Video ini lantas menarik perhatian banyak warganet, hingga viral dan lihat lebih dari 1,1 juta kali dengan beragam komentar lucu.
"Semoga rejekiny lancar kaya pak Sambo ya nak," ujar @3k4.xxxxxxxx.
Baca Juga: Viral Ibu Ngaku Bayinya Jadi Mirip Ferdy Sambo, Selama Hamil Ikuti Kasus Pembunuhan Brigadir J
"He eehh iyaa mirip banget kok bisa kebetulan banget ya, yg penting sehat2 yaa nak," tambah @lialxxxxx.
Berita Terkait
-
Beda Tarif Febri Diansyah vs Ronny Talapessy: Dulu Lawan di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
-
Kekayaan Febri Diansyah di LHKPN: Pengacara Istri Ferdy Sambo Kini Bela Hasto Kristiyanto
-
Review Anime Akuyaku Reijou Tensei Oji-san: Komedi Reinkarnasi yang Segar
-
Beda Nasib Terkini Ferdy Sambo dan Richard Eliezer: Makin Gemoy vs Bikin Anak Kangen
-
Trisha Eungelica Lulusan Mana? Anak Ferdy Sambo Kini Jadi Dokter Muda
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!