SuaraSumbar.id - Celine Evangelista kembali mengenakan hijab. Mantan istri Stefan William ini terlihat anggun lewat balutan jilbab berwarna hitam.
Penampilan Celine Evangelista mengenakan hijab hadir saat ia menjadi model pemotretan Fadi Iskandar. Dengan gayanya yang anggun, presenter 30 tahun itu berpose dengan melempar senyum ke arah kamera.
"Ukhti," ucap Fadi Iskandar memanggil Celine Evangelista dikutip dari Instagram, Kamis (21/7/2022).
Celine Evangelista lantas menjawab panggilan Fadi Iskandar dengan emoji wajah penuh cinta, "asyik."
Baca Juga: Celine Evangelista Kembali Tampil Berhijab, Parasnya Bikin Adem: Yuk Baca Syahadat Yuk
Foto Celine Evangelista berhijab juga mendapat respons dari komika Marshel Widianto. Komika yang dikabarkan dekat dengan janda empat anak ini ikut memberikan respons positif lewat emoji wajah penuh cinta.
selain para publik figur, ada pula warganet yang berharap Celnie Evangelista menjadi seorang mualaf. Sebab seperti diketahui, perempuan kelahiran Roma, Italia ini adalah seorang kristiani.
"Yuk baca syahadat yuk. Syantik banget," kata @kosemahmad_.
"Masya Allah, tabarakallah kaka. Ngucap syahadat yok," sahut @nedybulek.
Ini bukan pertama kali Celine Evangelista mengenakan hijab dan didoakan mualaf. Sebelumnya, sudah beberapa kali bintang film Jenglot Pantai Selatan ini tampil layaknya perempuan muslimah.
Baca Juga: Berawal dari Gimik, Marshel Widianto Nyaman Sungguhan dengan Celine Evangelista
Berita Terkait
-
Jadi Tetangga, Celine Evangelista Kaget Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia
-
Selain Celine Evangelista, dr Richard Lee Sudah Siapkan Hewan Kurban untuk Iduladha Tahun Ini
-
Diam-Diam Belajar Berhijab Sejak Lama, Celine Evangelista Akui Tak Mau Ada Huru-hara
-
Baru Mualaf, Celine Evangelista Pastikan Berkurban di Idul Adha Tahun Ini
-
Celine Evangelista Sudah Rasakan Manfaat Hijrah: Semoga Aku Istikamah
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
-
Jay Idzes Sulit Direkrut, Udinese Beralih ke Calon Rekan Kevin Diks
-
Jurnalis Asing Review Nasi Kotak Piala Presiden 2025, Isi Lauknya Jadi Sorotan
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi, Cek Deretannya
-
Siapa Takeyuki Oya? Bawa Liga Jepang Melesat Kini Jadi GM Urus Liga Indonesia
Terkini
-
Semen Padang FC Masih Berburu Pemain Baru? Ini Penjelasan Manajemen Kabau Sirah
-
Kapan 3 Sekolah Rakyat di Sumbar Beroperasi? Ini Penjelasan Dinas Sosial
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya