SuaraSumbar.id - Curhatan lelaki tentang dua orang perempuan yang ingin dijadikan sebagai istrinya viral di media-media sosial.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @igtainmenttt, Jumat (15/7/2022), lelaki itu curhat kebingungan harus memilih yang mana dari dua perempuan tersebut.
"Saya pria 32 tahun, sedang dekat dengan dua wanita. Cuma ingin tahu, kalau followers di posisi saya, kalian bakal pilih yang mana?" tulis pria tersebut.
Perempuan pertama, tulisnya, berparas cantik seperti wanita Arab, serta berpendidikan tinggi.
Baca Juga: Ternyata Putri Delina Pernah Minta Sule Cari Calon Istri Jangan yang Terlalu Muda
"Tapi keluarganya meminta mahar sebuah mobil keluaran terbaru sekitar Rp 400 jutaan."
Perempuan itu, kata dia, mempunyai karier bagus sehingga kalau menikah sudah berikrar tak mau hanya menjadi ibu rumah tangga.
"Tidak akan masak dan mengurus rumah, karena dia punya karier bagus."
Selanjutnya perempuan kedua, parasnya tak kalah cantik dengan yang pertama.
"Keibuan, satu kampung halaman dengan saya, sederhana sekali, pintar masak dan mengurus rumah."
Baca Juga: 4 Keinginan Suami yang Harus Diketahui Istri, Sudah Diberikan?
Keluarga perempuan kedua ini juga tidak meminta mahar terlampau besar, hanya sesuai kesanggupan sang lelaki.
"Tapi ya wanita rumahan yang tidak bekerja, otomatis saya yang membiayai sekolah adiknya dan keluarganya di kampung. Biaya hidup di kampung tidak besar kok. Jadi mana yang harus saya pilih?"
Namun, warganet yang dimintai pendapat justru menjadikan curhatan lelaki tersebut sebagai bahan lelucon.
"Kasihan yang dipilih," tulis @imaxxxx.
"Pilih yang nomor 3 saja yang bisa cari duit gede, mandiri, tapi bisa ngurus anak juga," @yusevaxxx.
"Kasihan yang dipilih sama masnya," @losxxx.
"Jangan dipilih mas, mereka bukan untukmu," @helenxxx.
"Memangnya dua-duanya mau?" @mlexxx.
"Masnya mendingan jadi simpanan tante-tante kaya saja mas. Tidak usah nikah mas, apes bener yang nikah sama mas," @mpxxx.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Kini Diduga Hina Janda, Ridwan Kamil Pernah Blunder Soal Kodrat Istri: Jika Saya Menuntut...
-
Nia Ramadhani Tetap Suka Jajan di Ojol meski Punya Chef di Rumah, Total Belanjanya Bikin Melongo
-
Tergoda Gift TikTok, Istri Bawa Kabur Anak dan Buku Nikah Demi Selingkuhan!
-
Tom Lembong Punya Harta Kekayaan Rp101,48 Miliar, Kesederhanaan Istri Disorot
-
Harta Tembus Rp101 M Tapi Tak Punya Rumah, Istri Tom Lembong Akui Lebih Suka Numpang Keluarga
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Polres Pariaman Ungkap Pemilik Ganja 11,7 Kilogram, Pelaku Ternyata Narapidana Narkoba
-
Rendang Diusulkan Jadi Warisan Budaya UNESCO, Ini Kata Kementerian Kebudayaan
-
Kantor MUI Sumbar Dibangun di Kawasan Masjid Syekh Khatib Al Minangkabawi, Bangunan 5 Lantai Senilai Rp 24 Miliar
-
Plt Gubernur Sumbar Soroti Daerah Rawan Konflik di Pilkada 2024: Bisa Menghambat Pemilihan!
-
Pria Lansia Tewas Usai Terseret Arus Sungai di Kota Padang