
SuaraSumbar.id - Menjual es loli atau es mambo pada era kekinian bukanlah pekerjaan mudah.
Sebab, orang-orang kini lebih memilih membeli es krim berbagai merek terkenal di minimarket-minimarket.
Alhasil, para pedagang es loli yang biasanya dijual berkeliling, harus menyediakan ekstra uang untuk membeli bahan bakar minyak alias BBM sehingga bisa memperluas daerah jelajah.
Tapi, kalau es loli yang dijualnya belum laku-laku, maka membeli BBM menjadi persoalan baru.
Baca Juga: Viral Pemandangan Isi Freezer Selepas IdulAdha, Warganet Syok Saat Membukanya
Hal itulah yang dirasakan seorang penjual es loli keliling ini.
Seperti dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @sulthanreceh, Selasa (12/7/2022), tampak seorang bapak-bapak penjual es loli berkeliling sedang duduk di sebuah SPBU.
Dia tampak termenung. Ternyata, dia tidak memiliki uang untuk membeli BBM agar bisa kembali berkeliling menjajakan es loli.
Akhirnya, dia berbicara kepada seorang perempuan yang bekerja di SPBU tersebut.
"Bu, bisa isi minyak tukar sama es?" kata pedagang es loli itu seperti tertulis dalam video viral tersebut.
Baca Juga: Gerombolan Pemuda Naik Motor Acak-acak Cone Pembatas Jalan Tuai Kecaman
"Kenapa pak?" tanya perempuan penjaga SPBU.
Berita Terkait
-
Warga Pekalongan Heboh Air Berkah, PDAM Ungkap Fakta Sebenarnya!
-
Disebut Tidak Sportif, Viral Pemain Badminton PB Exist Diduga Remas Shuttlecock Saat Bertanding
-
Penjual Batik Ganteng Ini Viral di TikTok, Digoda Netizen Sampai Salting Saat Live
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
Terkini
-
Cekcok Kakak-Adik di Alahan Panjang Solok Berujung Bakar Rumah, 2 Balita Nyaris Ikut Jadi Korban!
-
Daftar Lengkap 97 Pinjol Legal OJK Resmi 2025, Jangan Tertipu Pinjaman Bodong!
-
95 Persen Lebih Warga Sumbar Terdaftar di BPJS Kesehatan, Tapi Ini Masalah Beratnya
-
Link DANA Kaget Aktif 21 April 2025, Cepat Klaim dan Jangan Sampai Tertipu!
-
DANA Kaget Kembali Bagi-Bagi Cuan Gratis, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!