SuaraSumbar.id - Pesan artikel yang mengklaim Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut Binsar Panjaitan meminta warga dan para lanjut usia alias lansia untuk tak keluar rumah selama sebulan ke depan, beredar di media sosial.
Hal itu diketahui dari beredarnya pesan yang dibagikan berulang kali di aplikasi chatting WhatsApp.
Dalam pesan tersebut memperlihatkan Menko Luhur dari judul dua berita media online. Terlihat judul tersebut memberitakan himbauan kepada masyarakat dan para lansia untuk tidak keluar selama satu bulan ke depan.
Begini narasi yang dituliskan dalam kedua judul tersebut.
"Luhut Minta Masyarakat Tak Jalan-jalan Dulu 4 Minggu ke Depan"
"Covid-19 Menggilan Lagi, Menko Luhut Minta Lansia Tak Keluar Rumah Sebulan"
Benarkah klaim tersebut?
Mengutip Suara.com, klaim Luhut meminta warga dan lansia di rumah saja selama satu bulan ke depan adalah salah.
Faktanya, informasi yang berulang kali dibagikan tersebut disebut berpotensi menyesatkan.
Baca Juga: Luhut Naikkan Tiket Borobudur Jadi Rp750 Ribu, Kemal Palevi: Gak Sekalian Urus PSSI?
Pasalnya, kedua artikel tersebut perlu dibuka dan dibaca secara lengkap.
Berita Terkait
-
Resmi Pensiun di 2024! Ini Sepak Terjang Luhut Binsar Pandjaitan yang Selalu Dapat Jabatan Strategis
-
Fix Pensiun 2024, Ini Perjalanan Karir Luhut Binsar Pandjaitan yang Selalu Isi Jabatan Strategis
-
Wapres Ma'ruf Amin Kontra dengan Luhut, OTT KPK Masih Dibutuhkan
-
Daftar Pejabat Ini Profilnya Disebar Bjorka, dari Puan hingga Luhut
-
Capai Rp 7000 Triliun, Luhut Pandjaitan Klaim Utang Indonesia Paling Kecil di Dunia
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!