"Maksudnya 20 ribu buat parkir selama setahun begitu?" tulis akun @siekxxx.
"Udah mah ditulis spidol 20 ribunya, ya minimal modal dikit begitu diprint lagi terus dikopi," kata akun @lintangxxxx.
"Wow murah ya, parkir setahun hanya bayar Rp 20 ribu."
Ada pula warganet yang menyoroti keuntungan yang bakal diraup secara ilegal oleh juru parkir.
Baca Juga: 2 Tahun Sepi Pemudik, Pedagang di Rest Area Senang Rezeki Melimpah Kembali
"Sehari minimal dapat 50 kendaraan yang dimintai parkir THR. Berarti 50 kali 20 ribu sama dengan Rp 1 juta. Berarti sehari dapat 'gaji' Rp 1 juta. Wow," kata @koguxxxx.
"Bisa beli Toyota Fortuner," kata akun @adityaxxx.
Akun @arifinxxx menimpali, "10 motor sudah Rp 200 ribu."
Akun @antonxxx curhat, dirinya ikut merasakan pihak-pihak yang memanfaatkan momen Idul Fitri 1443 Hijriah untuk mengambil keuntungan secara ilegal.
"Mental miskin ya begitu, minta-minta. Kemarin tiba-tiba toko saya ada yang bersih-bersih, terus minta uang. Saya tanya dari mana, dia bilang dari paguyuban haji apa lah. Minta dana kebersihan."
Baca Juga: Gekrafs Tangsel Adakan Cek Mata dan Bagi Kacamata Gratis di Bulan Ramadan
"Parkir 20 ribu, fasilitasnya apaan? Keamanannya bagaimana?" tanya akun @beckaxxxx.
Berita Terkait
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Belum Ada Pasal Tipikor Perkara Pagar Laut, Kejagung Kembalikan Berkas Arsin Cs ke Bareskrim
-
Roundup: Arsin Dkk Lolos Jerat Pidana Korupsi di Kasus Pagar Laut?
-
Berkas Pagar Laut Tangerang Dikembalikan, Ini Alasan Bareskrim Tak Masukan Pasal Tipikor
-
Skandal Pemalsuan Sertifikat di Desa Kohod Mengarah ke Korupsi, Kejagung Desak Ini ke Bareskrim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!