SuaraSumbar.id - Selebgram Denise Chariesta ikut-ikutan mengomentari persoalan Tri Suaka dan Zidan yang dianggap menghina gaya bernyanyi Andika Kangen Band lewat video parodinya. Bahkan, Denise menyebut tak pantas Tri Suaka meminta maaf atas hal tersebut.
Denise Chariesta mengatakan, Tri Suaka dan Zinidin Zidan tidak meledek gaya bernyanyi Andika Kangen Band sebagaimana yang digembar-gemborkan publik.
"Tri Suaka, ngapain lo minta maaf? Menurut gue, Tri Suaka itu enggak salah. Dibilang ngeledek itu mah roasting biasa," kata Denise, dikutip dari Matamata.com, Senin (25/4/2022).
Denise Chariesta juga menyindir sejumlah artis yang pansos terhadap polemik video parodi Tri Suaka dan Zinidin Zidan.
"Artis-artis yang ngata-ngatain lo itu mah cuma pansos. Ngapain sih lo harus ngikutin ngatain Tri Suaka?" sambungnya dilansir dari Instagram @insta_julid.
Pasalnya, Denise Chariesta menilai Tri Suaka harus menelan pil pahit kehilangan job lantaran polemik tersebut.
"Kasihan tahu dia kehilangan job. Lo orang tu matiin rejeki orang," tuturnya.
Oleh karena itu, Denise Chariesta menyentil sejumlah artis seperti Andika Kangen Band yang melayangkan somasi kepada Tri Suaka dan Zinidin Zidan.
"Artis-artis yang ngatain Tri Suaka kurang kerjaan, ada masalah ekonomi, enggak tahu malu," pungkasnya.
Baca Juga: Denise Chariesta Sebut Tri Suaka Tak Salah, Sebut Artis-artis yang Mengatai Hanya Pansos
Terkait hal itu, beberapa netizen mengecam Denise Chariesta yang membela Tri Suaka dan Zinidin Zidan.
"Gak usah dipeduliin, dia kan emang nyari duitnya begitu," tulis seorang netizen, "Lo kali yang numpang pansos," tutur netizen lain, "Ada lagi nih yang minta dihujat" kata netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Tri Suaka Minta Maaf, Medina Zein Polisikan Suami Sendiri
-
Tri Suaka hingga Via Vallen, 5 Penyanyi Cover Tuai Kontroversi Gegara Sikap hingga Masalah Royalti
-
4 Kontroversi Tri Suaka: Gelar Konser saat Pandemi hingga Video Ejek Andika Kangen Band
-
Biodata Lengkap Tri Suaka yang Sedang Viral, Pernah Jadi Penjaga Toko Satwa
-
Andika Kangen Band Sakit Hati Lagunya Diparodikan Tri Suaka dan Zidan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Hambatan Logistik Ancam Ekonomi Daerah, Pelindo Teluk Bayur Didesak Revitalisasi Alat Bongkar Muat
-
WEF 2026 Jadi Panggung BRI Dorong Akselerasi Bisnis Fintech Nasional
-
BRI Serukan Pembiayaan UMKM Berkelanjutan di Forum Global WEF Davos 2026
-
5 Lipstik Pinkish Brown Manis yang Cocok untuk Semua Skin Tone
-
5 Lipstik Dear Me Beauty dengan Pilihan Warna Intens, Ringan dan Nyaman Dipakai Sehari-hari