SuaraSumbar.id - Sejumlah artis Indonesia yang beragama non muslim ternyata pernah membaca kitab suci Al-Quran. Mereka melakukan hal itu demi memenuhi tuntutan peran sebagai seorang Muslim.
Dengan begitu, tak heran para artis yang bukan beragama Islam itu bisa membaca Al-Quran. Berikut deretan artis yang bisa baca Al-Quran meski bukan seorang Muslim, dikutip dari Matamata.com.
1. Celine Evangelista
Rumor Celine Evangelista menjadi mualaf memang kerap berembus. Pasalnya, Celine yang menganut agama Katolik tak ragu menunjukkan penampilannya dengan hijab. Rupanya penampilan tersebut karena Celine tumbuh di keluarga muslim.
Baca Juga: Doa Sebelum Baca Al Quran di Bulan Ramadhan
Kakek Celine Evangelista merupakan tokoh pejuang muslim ternama di Sulawesi Selatan, almarhum Fadeli Luran. Celine yang tumbuh dalam lingkungan muslim membuatnya juga sempat mempelajari Al-Quran. Celine yang belajar di sekolah Islam pun masih menghafal surah Al-Fatihah.
2. Amanda Manopo
Amanda Manopo kerap memerankan wanita muslim di berbagai sinetron, salah satunya Andin di "Ikatan Cinta". Amanda harus bisa membaca Al-Quran untuk mendalami peran Andin yang diceritakan sebagai sosok religius. Amanda juga melakukan adegan salat seperti muslim pada umumnya.
Totalitas Amanda Manopo dalam berperan sebagai seorang muslim bahkan ditunjukkan melalui media sosial. Mantan kekasih Billy Syahputra tersebut sempat membagikan potret salat hingga mengutip ayat Al-Quran. Namun unggahan tersebut telah dihapus karena beberapa orang menganggapnya mempermainkan agama.
3. Samuel Zylgwyn
Baca Juga: 8 Artis Non-Muslim Bisa Baca Alquran, Ada yang Akhirnya Jadi Mualaf
Sama seperti Amanda Manopo, Samuel Zylgwyn juga belajar mengaji untuk kepentingan sinetron. Samuel sampai belajar dari guru ngaji secara langsung demi bisa menghafal doa dan surah Al-Quran. Totalitas Samuel kala itu untuk peran sebagai Jaka di sinetron "Berkah".
Berita Terkait
-
5 Link Baca Al Quran Resmi dan Legal untuk Membantu Ibadah Puasa Ramadhan 2024
-
Adu Pendidikan Kartika Putri vs Angelina Sondakh, Kemampuan Baca Al Quran Dibanding-bandingkan
-
Kartika Putri Tantang Capres Baca Al-Qur'an, Padahal Inilah Kriteria Memilih Pemimpin yang Baik Menurut Islam
-
5 Artis Puji Penampilan Putri Ariani di America's Got Talent 2023, Baim Wong Sampai Menangis Berkali-kali
-
Profil Aldi Taher, Artis yang Daftar Bacaleg 2 Partai Sekaligus
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!