SuaraSumbar.id - Wajah pawang huan MotoGP Mandalika Rara Istiani Wulandari disebut-sebut mirip dengan cucu Presiden Soerkarno, Puan Maharani yang kini menjabat sebagai Ketua DPR RI.
Nama Rara viral di jagat maya setelah aksinya mengusir hujan dengan ritual tradisional di sirkuit Mandalika terekam kamera. Tak hanya soal aksinya, netizen pun mengomentari wajahnya yang disebut kembaran Mbak Puan.
Unggahan akun twitter @cyberjenaka membagikan poto bergambar Rara dan petinggi partai PDIP itu.
"Mungkinkah ini Multiverse. Yang kemarin di Mandalika adalah varian Bu Puan dari Universe lainnya," guyon seorang warganet, dikutip dari Hops.id - jaringan Suara.com, Senin (21/3/2022).
Baca Juga: 5 Fakta Unik Rara Pawang Hujan Sirkuit Mandalika, Suka Pakai Baju Warna Merah
"Tadi kucel juga mau bilang kok kek buk Puan (emoticon tertawa)," cuit salah seorang warganet.
Soal wajah, warganet memang tak menampik sama sekali dan justru mengakui adanya kemiripan antara keduanya.
Namun, bukannya terperangah sebab memiliki kemiripan, warganet malah berkomentar satir maupun nyinyir.
Tidak sedikit warganet menyebut Rara dengan sebutan "pengendali hujan" sedangkan uniknya, Puan Maharani mendapat sebutan "pengendali mic."
"yang satu pengendali hujan, yang satu pengendali mic," kata warganet.
Baca Juga: Kalah Viral dengan Pawang Hujan Rara, TNI AU Juga Modifikasi Cuaca di Perhelatan MotoGP Mandalika
Sedangkan komentar menyebut dengan nada kocak, dianggapnya satu orang yang punya job ganda.
Berita Terkait
-
Pertemuan Prabowo-Mega Jilid 2 Terungkap? Ahmad Muzani Sebut Ada Hari Baik
-
Diambil Alih Dasco, Puan Maharani Disebut Absen saat Pembukaan Masa Sidang di DPR, Kenapa?
-
DPR Kembali Buka Masa Sidang Meski Puan Absen, Rapat Paripurna Hanya Dihadiri 292 Anggota
-
Persoalan Geopolitik Jadi Alasan Kongres PDIP Molor? Djarot Saiful Ungkap Alasannya
-
Akui Megawati dan Prabowo Bakal Bertemu Lagi, Begini Kata Puan Maharani
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!