SuaraSumbar.id - Pegiat media sosial, Denny Siregar melaporkan balik Immanuel Ebenezer yang juga Ketua Jokowi Mania (JoMan). Hal itu disampaikan Denny lewat cuitan di akun Twitter pribadinya.
Sebelumnya, laporan Noel Joman ditolak Bareskrim Polri dan disarankan untuk melaporkan Denny ke Polda Metro Jaya.
Denny Siregar bakal merespons Bareskrim Polri yang menolak laporan Noel Joman. Dia menyinggung kemungkinan akan melaporkan balik Noel Joman, Namun, dia kasihan kepada pendukung Jokowi tersebut.
"Pengen sih lapor balik. Cuman kasian. Doi itu korban. Dia dimanfaatkan orang-orang yang benci banget ma gua dan sejak dulu pengen penjarakan. Nah, ini ada kesempatan," cuit Denny, dikutip dari Hops.id - jaringan Suara.com, Kamis (10/3/2022).
"Emosi itu buat orang jadi tidak rasional. Makanya, jadi orang jangan baper. Ketawa itu buat bahagia dan bikin awet muda," tulis Denny.
Sebelumnya, Denny mengatakan, bicara hukum atau pelaporan harus bicara bukti. "Hukum itu bukan asumsi, bukan persepsi dan bukan emosi. Hukum itu bukti. Jadi, kuatkanlah bukti sebelum melapor ke polisi. Karena jika kamu membawanya dengan penuh emosi dan tanpa bukti, pedang hukum itu akan berbalik padamu nanti," tulisnya.
Denny Siregar menertawakan upaya Noel Joman melaporkannnya ke polisi pada Rabu 9 Maret 2022 lalu.
Dalam cuitan bernada sindiran, Denny Siregar memosting foto Noel Joman dan tim kuasa hukumnya. Denny malah bilang mau ketawa dengan pose foto Noel Joman dan timnya.
"Nanti kalau laporan gak diterima karena isinya gak jelas, trus konpers bilang kalo gua dilindungi rezim. Gitu terus sampe AHY jadi Presiden," tulisnya.
Berita Terkait
-
Tak Hanya Toa Masjid, MUI Minta Gus Yaqut Atur Pengeras Suara Rumah Ibadah Lain, Eko Kuntadhi: Emang Kedengeran?
-
Singgung Kelompok Mabok Agama, Denny Siregar Sebut Negeri Indah Akan Hilang Jika Mereka Berkuasa
-
Edy Mulyadi Resmi Jadi Tersangka dan Ditahan Polisi, Netizen Sindir Arteria Dahlan, Denny Siregar Hingga Abu Janda
-
Tanggapi Ceramah Ustaz Irwan Syaifullah Soal Kebijakan Melawan Allah, Denny Siregar: Developer Surga Bersabda
-
Ustaz Abdul Somad Subuhan Naik Mobil Mewah, Netizen: Agama Jadi Tameng Membodohi Umat
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
Terkini
-
Menteri PPPA Jamin Keadilan Siswi SMA Pesisir Selatan yang Melahirkan di Sekolah: Ini Melanggar HAM!
-
Jadwal Resmi Magang Nasional Batch 2, Buruan Daftar Sebelum Terlambat!
-
Kapan Pelunasan Biaya Haji 2026? Ini Jadwal Lengkapnya
-
Benarkah Susi Pudjiastuti Maju Jadi Ketua KPK? Begini Faktanya
-
CEK FAKTA: Komnas HAM Desak Tarik Semua TNI dari Papua, Nama Natalius Pigai Terseret, Benarkah?