Scroll untuk membaca artikel
Riki Chandra
Rabu, 03 November 2021 | 17:46 WIB
Sekelompok orang mendeklarasikan diri sebagai relawan Poros Prabowo-Puan, Rabu (3/11/2021). [Suara.com/Arga]

"Kami secara internal akan menkonsolidasikan, mengkomunikasikan dna melakukan mobilisasi kepada rakyat Indonesia agar mendukung Prabowo Puan. Jadi Prabowo Puan bisa menang di pilpres 2024," katanya.

Load More