SuaraSumbar.id - Cabang olahraga Senam Sumatera Barat terpaksa pulang dengan tangan hampa. Hal ini dikarenakan gagal pada pertandingan terakhir pada nomor perorangan putra di Istora Papua Bangkit, Kabupaten Jayapura.
Pelatih Senam Sumbar, Khairan Basyar meminta maaf kepada masyarakat Sumatera Barat, khususnya yang sudah mendoakan dan mendukungnya pada ajang olahraga beskala nasional tersebut.
Ia mengaku, anak-anak asuhannya telah memberikan hasil yang maksimal. Namun demikian, keberuntungan belum berpihak.
"Dengan kerendahan hati kami, tim Senam Sumbar memohon maaf tidak bisa memberikan medali untuk kontingen Sumbar pada PON kali ini," katanya, melansir covesia.com--jaringan suara.com, Selasa (5/10/2021).
Baca Juga: Trik Sukses Bisnis Kuliner di Dunia Digital Saat Pandemi Covid-19
"Anak-anak semuanya tampil hebat, saya berterima kasih atas perjuangan yang kita bangun bersama selama ini, mungkin PON berikutnya kita akan lebih baik lagi," katanya.
Setelah gagal pada PON XX Papua, ia meminta atlet-atlet Sumbar menjadikan ini sebagai pelajaran yang berharaga agar kedepannya Senam Sumbar akan jauh lebih baik lagi.
"Semoga anak-anak bisa memperbaiki kekurangan saat ini, dan terus meciptakan gerakan-gerakan yang lebih mahal dari yang sekarang," tukasnya.
Berita Terkait
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
-
Kompak Pakai Baret Brimob, Prabowo Naik Maung saat Saksikan Jokowi Sabet Medali Loka Praja Samrakshana dari Polri
-
Jelang Lengser, Kapolri Listyo Sigit Bakal Kasih Medali Kehormatan ke Jokowi Hari Ini
-
15 Tewas, Tragedi Tambang Emas Ilegal Ambruk di Indonesia jadi Sorotan Media Asing
-
Mengenal Hubbiy Rasyadarya, Bocah 10 Tahun dengan Prestasi 25 Medali Nasional dan Internasional
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Sindikat Curanmor L300 Lintas Provinsi Beraksi di Sumbar, Ini Modusnya
-
97 Penumpang Kereta Api di Sumbar Diturunkan Paksa, Ini Pelanggarannya
-
Putusan MK: Surat Suara Pilkada Calon Tunggal Akan Berisi Pilihan Setuju dan Tidak Setuju
-
Brimob Polda Sumbar Terjunkan Pasukan Jaga Kamtibmas Pilkada 2024
-
Dramatis! Harimau Sumatera Dehidrasi Terperangkap Jerat di Solok, Begini Kondisinya