SuaraSumbar.id - Aksi berbikini yang dilakukan Dinar Candy diakuinya berimbas besar kepada kehidupannya saat ini. Apalagi, setelah polisi menetapkannya sebagai tersangka pornografi.
Padahal diakui Dinar Candy, aksinya berbikini ialah luapan rasa stres yang ia alami karena Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Setelah aksi itu, Dinar Candy makin sedih ternyata ada pekerjaan yang direncanakannya untuknya malah batal dilaksanakan. Tidak hanya itu, DJ perempuan ini mengaku juga dijauhi teman-temannya.
Dalam Podcastnya bersama Deddy Corbuzier, Dinar mengungkapkan setelah ditetapkan menjadi tersangka, mentalnya jatuh. Beberapa waktu ia bersedih dan menyesal atas perbuatan tersebut.
Diakuinya juga beberapa pekerjaan mestinya dilaksanakan untuknya menjadi batal. Malah menganggap Dinar sebagai orang yang berbahaya untuk diajak kerjasama.
Baca Juga: Hari Ini, Polisi Gelar Perkara Kasus Sumbangan Bertanda Tangan Gubernur Sumbar
"Ada om, beberapa (pekerjaan). Mungkin mereka anggap, aku anaknya berbahaya," aku Dinar kepada Deddy Corbuzier, di kanal YouTube yang disiarkan Kamis (26/8/2021).
Dinar candy pun mengaku jika beberapa orang yang notabene ialah teman juga menjauhinya. Apalagi setelah statusnya ditetapkan tersangka pornografi oleh polisi.
Dinar Candy mengaku semakin sadar dan mengetahui siapa sosok mereka yang baik padanya.
Di YouTube Feni Rose Official, Dinar blak-blakan menyebut nama-nama teman yang masih mendukungnya.
Dinar Candy juga mengungkapkan jika Berlliana Lovell dan Denise Chariesta adalah teman saat diperiksa polisi.
“Si Berlliana Lovell ada tuh, selebgram YouTuber juga kan dia. Terus si cadel (Denise Chariesta) nengok tuh waktu itu. Dia nengok bawa makanan, Aku juga kayak, ‘Hah si Denise baik gini?” Aku enggak tau loh di belakang dia baik,” ungkapnya.
Baca Juga: Pelantikan Sekda Padang Nonaktif Jadi Kadis Provinsi Sumbar Diklaim Sudah Izin Mendagri
Melansir hop.id-jaringan Suara.com, Tak hanya itu, Dinar juga mengungkapkan ada teman-teman yang menelponnya memberikan dukungan.
Berita Terkait
-
Putus Dari Ko Apex, Dinar Candy Akui Kapok Jatuh Cinta Lagi
-
Malam Nge-DJ, Dinar Candy Kini Jadi Ketua Pengajian Umi Pipik
-
Dinar Candy Kasihan Pada Anak-anak Nikita Mirzani: Ada-ada Aja Kak Niki Mah
-
Dinar Candy Dekat dengan Pria Lain saat Ko Apex Dipenjara, Lina Mukherjee Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Lina Mukherjee Bongkar Status Hubungan Dinar Candy dengan Mr. Juli
Tag
- # DJ Dinar Candy
- # Dinar Candy Berbikini
- # Dinar Candy aksi berbikini
- # Dinar Candy ditangkap polisi
- # Dinar Candy memakai bikini
- # Dinar Candy jadi tersangka
- # Dinar Candy menyesal
- # Dinar Candy pakai bikini
- # Dinar Candy protes
- # Dinar Candy protes PPKM
- # Dinar Candy stres
- # Dinar Candy tersangka
- # Dinar Candy tersangka pornografi
- # dinar candy
Terpopuler
- CEK FAKTA: Diskon Listrik 50 Persen Berlaku Lagi, Periode Maret-April 2025
- Pembagian Port Grup Piala Dunia 2026 Dirilis, Ini Posisi Timnas Indonesia
- Masak Rendang 12 Kg, Penampilan BCL di Dapur Jadi Omongan
- Cruiser Matik QJMotor SRV 250 AMT Paling Digandrungi di Indonesia
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
Pilihan
-
Petaka Mees Hilgers: Cedera Jadi Kontroversi Kini Nilai Pasar Terus Turun
-
Potret Denny Landzaat Salam-salaman di Gereja Saat Lebaran 2025
-
Media Belanda: Timnas Indonesia Dapat Amunisi Tambahan, Tristan Gooijer
-
Jumlah Kendaraan 'Mudik' Tinggalkan Jabodetabek Tahun Ini Meningkat Dibandingkan 2024
-
PSSI Rayu Tristan Gooijer Mau Dinaturalisasi Perkuat Timnas Indonesia
Terkini
-
Nikmati Keandalan BRImo: Transaksi Tanpa Hambatan Selama Lebaran 2025
-
Jumlah Pemudik Lebaran 2025 di Bandara Minangkabau Berkurang Dibanding Tahun Lalu
-
Transaksi Keuangan Tetap Bisa Dilakukan, 1 Juta AgenBRILink BRI Tangani Transaksi dan Pembayaran
-
Jemaah Asy-Syahadatain dan Majelis Tarbiyah Rayakan Idul Fitri 2025 Hari Ini
-
Jadwal Imsak Kota Padang dan Bukittinggi, Sabtu 29 Maret 2025