SuaraSumbar.id - Sejumlah artis Indonesia lahir dari keluarga yang menganut kepercayaan berbeda. Mereka pun menganut agama berbeda dengan orang tua dan saudara kandung sendiri.
Meski berbeda keyakinan dengan saudara kandung, sederet artis beda agama tetap akur dan harmonis. Berikut daftar 5 artis beda agama dengan saudara kandung.
1. Ari Wibowo
Raden Arianto Wibowo Wirjodiprodjo Ali Mustopo atau yang lebih dikenal dengan Ari Wibowo merupakan seorang aktor, model dan penyanyi keturunan Jawa dan Jerman.
Baca Juga: PPKM Diperpanjang, Ini Reaksi Pelaku Usaha di Bandar Lampung
Saudara kandung Ari yang bernama Ira Wibowo beragama Islam sedangkan Ari Wibowo beragama Kristen. Meski berbeda agama, mereka tetap terlihat kompak dalam berbagai suasana.
2. Sharena Gunawan
Aktris sekaligus model Sharena Gunawan menikah dengan Ryan Delon setelah bercerai dengan suami pertamanya, Taufiq Rizky.
Setelah naik pelaminan dengan Delon, Sharena memutuskan untuk pindah dari Islam ke Kristen. Alhasil, ia beda agama dengan sang kakak, Reza Gunawan, Kendati begitu, hubungan keduanya tetap terjalin dengan baik hingga kini.
3. Nana Mirdad
Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini Turun Jadi Rp 946.000 per Gram
Artis Nana Mirdad terlahir dari orang tua yang menganut agama berbeda. Ayahnya Islam, sementara sang ibu Kristen.
Hal tersebut membuat ia menganut agama yang berbeda dengan adiknya, Nana dan Naysilla menganut Kristen, sementara saudarannya yang lain merupakan muslim.
4. Shandy Aulia
Shandy Aulia juga memeluk agama yang berbeda dengan saudaranya. Artis berdarah Palembang ini merupakan penganut Kristen, sementara sang saudara menganut Islam.
Meski berbeda, pemilik nama lengkap Nyimas Shandy Aulia ini tetap akur dan kompak dengan saudaranya.
5. Alyssa Soebandono
Orang tua Alyssa Soebandono menganut agama yang berbeda. Tak heran, artis ini juga menganut kepercayaan yang berbeda dengan sang kakak.
Diketahui, Alyssa dan Anissa memilih untuk memeluk agama Islam sedangkan sang kakak Ananda memeluk agama Kristen sejak tahun 2016.
Itulah beberapa artis beda agama dengan saudara kandung, bukti bahwa perbedaan bukanlah hal yang bersifat negatif. (Suara.com)
Berita Terkait
-
Daftar 5 Artis Indonesia Ikut Rayakan Halloween: Nikita Willy Bareng Keluarga, Valerie Thomas Kayak Vampire!
-
Diterpa Isu Nikah Beda Agama, Rizky Febian Pamer Momen Bucin ke Mahalini
-
Daftar 5 Artis Indonesia Sukses dan Kaya Raya Tanpa Sekolah Tinggi, Ada yang Cuma Tamat SD dan SMP!
-
Beda Agama sampai Sempat 3 Kali Nikah, Ari Lasso dan Vitta Dessy Akhirnya Malah Bercerai
-
Lika-liku Perjalanan Cinta Beda Agama Ari Lasso dan Vitta Dessy, Berakhir di 25 Tahun Pernikahan
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Pilgub Jatim 2024: Khofifah Optimis Menang, Ingatkan Pendukung Jangan Lengah
-
Harimau Sumatera yang Tertangkap di Solok Akan Direlokasi ke Pusat Rehabilitasi di Dharmasraya
-
Aman! Daging Sapi di Pasar Ibuh Payakumbuh Bebas Rabies, Cek Fakta di Sini
-
Harimau Sumatera Tertangkap di Solok, BKSDA Sumbar: Upaya Penghalauan Telah Dilakukan
-
PDRM FC Siap Jegal Semen Padang FC di Kandang, Uji Coba Rasa Final