SuaraSumbar.id - Ahmad Dhani dan Maia Estianty kompak mendukung putra bungsunya, Dul Jaelani mwnjalani debutnya di dunia akting dalam film Dear Imamku.
Meski hadir terpisah, keduanya dipertemukan di acara tersebut. Maia Estianty datang bersama Irwan Mussry.
"Doakan sukses ya Dul, aku bilang 'ini kesempatan pertama kamu silakan ambil saja kesempatan itu'," kata Maia Estianty ditemui di CGV Grand Indonesia, Senin (10/5/2021).
Tak lama setelah kedatangan Maia Estianty dan Irwan Mussry, pasangan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela pun datang. Dhani juga memberikan dukungannya ke Dul.
Baca Juga: Sapri Meninggal, Millen Cyrus Kenakan Sarung dan Peci
"Ya alhamdulillah Dul mencoba bakat yang lain di luar musik. Mudah-mudahan rezeki, mudah-mudahan sukses," tutur Ahmad Dhani.
Tak meladeni awak media berlama-lama, kedua pasangan suami istri tersebut langsung masuk ke area bioskop. Di dalam, Ahmad Dhani tampak menyapa Irwan Mussry.
Keduanya melakukan tos dengan punggung tangan. Dhani pun merangkul Irwan dan menyapa pengusaha itu.
Irwan Mussry tampak menanyakan kedatangan Ahmad Dhani bersama siapa saja. Lantas ia menunjuk Mulan Jameela dan anak keduanya.
"Ini (anak) yang nomor dua," kata Dhani sambil menunjuk Muhammad Ali.
Baca Juga: Irwan Mussry Ngobrol dengan Dhani dan Mulan, Maia Estianty Tak Mau Ikutan
"Haloo..," kata Mulan Jameela yang menuntun putranya dan mewakili menyapa.
Berita Terkait
-
Niat Tagih Royalti Kupu Kupu Malam ke Ariel NOAH, Ahmad Dhani Disentil Anak Titiek Puspa
-
Plesetkan Marga Rayen Pono Jadi 'Porno', Ahmad Dhani Minta Jangan Dibesar-besarkan: Ini Salah Paham
-
Keluarga Rayen Pono Tak Terima Marganya Diganti 'Porno', Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf Secara Adat
-
Yuni Shara Lulusan Apa? Nasihati Ahmad Dhani agar Jaga Sikap Usai Jadi Wakil Rakyat
-
Titiek Puspa Wafat, Ahmad Dhani Sentil Ariel NOAH Soal Lagu Kupu-Kupu Malam
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu
-
Kejutan Saldo DANA Gratis Hari Ini, Cek Link Resmi DANA Kaget Sebelum Kehabisan!
-
Petani di Sumbar Diminta Tanam Padi Serentak, Apa Manfaatnya?
-
Pemkab Padang Pariaman Batasi Jam Operasional Hiburan Malam, MUI Beri Dukungan Penuh!