SuaraSumbar.id - Selain dikenal sebagai pedangdut dan host acara televisi, Ayu Ting Ting juga dikenal sebagai model endorse sejumlah produk online shop.
Baru-baru ini, sebuah akun yang mengatur endorse Ayu Ting Ting menyebarkan promosi tarif endorse pelantun "Sambalado" itu. Nilainya pun mencapai belasan juta rupiah.
"Promo Ramadhan, paid Endorse Feed IG Ayu Ting Ting. Harga mulai dari hanya.. Foto Rp 11 juta, video 15,5 juta," demikian keterangan yang tertera di akun tersebut.
Unggahan Insta Story ini juga sempat diposting adik Ayu Ting Ting, Assyifa Nuraini. Tante Bilqis Khumairah Razak itu menyebut harga endorse sang kakak terbilang mahal.
Baca Juga: Bocor Tarif Endorse Ayu Ting Ting, Ini Detailnya
"Harga endorse mahal," kata Assyifa Nuraini.
Hanya saja, unggahan ini tak lagi terlihat di akun yang me-manage endorse Ayu Ting Ting maupun Assyifa Nuraini. Tapi salah satu pengguna Instagram lain berhasil mengabadikannya.
Dikutip dari akun @wargaempang, akun itu membuat kolase postingan Assyifa Nuraini soal tarif endorse kakaknya dan cara Ayu Ting Ting mempromosikan sebuah produk.
"Promonya cuma kayak gini? Mending di selebgram kayak Keanu, Rachel, Awkarin atau nggak Fadil," tulis si admin dilansir pada Sabtu (17/4/2021).
Segelintir warganet juga mengomentari cara Ayu Ting Ting mempromosikan produk yang diendorsenya.
Baca Juga: Foto Dicibir Netizen Emak-emak, Yuni Shara Beri Tanggapan Menohok
"Makanan (yang diendorse) nggak dilihatin. Ngomong hmm, hmm doang," tulis @tiaraaadv.
Berita Terkait
-
Tiru Gaya Berpakaian Idol K-Pop, Outfit Ayu Ting Ting Selama Liburan di Jepang Panen Pujian
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Innalillahi... Titiek Puspa Meninggal: Ucapan Duka Banjiri Media Sosial
-
Lisa Mariana Dulu Vs Sekarang: Perubahan Drastis Model yang Ngaku Jadi Simpanan Ridwan Kamil
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!