SuaraSumbar.id - Seorang wanita dilaporkan tewas usai nekat loncat dari lantai 3 gedung apartemen di kawasan Muwailih, Sharjah.
Informasi yang dilansir dari Gulf News Selasa (13/4/2021), wanita berusia 21 tahun itu nekat menghabisi nyawanya sendiri karena menolak dijodohkan dengan seorang lansia berumur 70.
Menurut polisi, wanita yang loncat pada Kamis tengah malam ini diidentifikasi berinsial SA. Tengkoraknya pecah karena benturan dan dinyatakan tewas.
Penyelidikan awal mengungkapkan bahwa wanita tersebut memutuskan untuk mengakhiri hidupnya karena perselisihan keluarga.
Ia didesak untuk menikah dengan pria yang lebih tua di Pakistan. Namun, wanita tersebut tidak mau menikah dengannya.
Tubuh wanita itu kemudian dipindahkan ke laboratorium forensik untuk diotopsi. Petugas polisi di Kantor Polisi Industri sedang menyelidiki kasus tersebut.
Saudi Gazette melaporkan bahwa wanita muda ini memiliki keinginan untuk melanjutkan pendidikan hingga ke jenjang yang lebih tinggi.
Catatan Redaksi: Hidup sering kali sangat berat dan penuh tekanan, tetapi kematian tidak pernah menjadi jawabannya. Jika Anda atau seseorang yang Anda kenal sedang mengalami masa sulit dan berkecenderungan bunuh diri, sila hubungi dokter kesehatan jiwa di Puskesmas atau rumah sakit terdekat.
Baca Juga: Ogah Dijodohkan dengan Lansia, Wanita Ini Loncat dari Gedung Apartemen
Berita Terkait
-
Anak Ahok Ogah Dijodohin dengan Felicia Tissue, Ini Alasannya
-
Pilu! Momen Wanita Ikhlas Melepas Pacar yang Dijodohkan dengan Orang Lain
-
Baru Nikah Semalam, Pasangan yang Dijodohkan Ini Cerai Keesokan Harinya
-
Dijodohkan dengan Wirda Mansur, Anak Syekh Ali Jaber: Insya Allah
-
Cekcok, Wanita Muda di Batam Tewas Dihabisi Suami
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
3 Lipstik Viva untuk Wanita Usia 40-an, Harga Murah dan Bikin Tampilan Awet Muda
-
CEK FAKTA: Ledakan Tambang Emas PT Antam Tewaskan 700 Orang, Benarkah?
-
6 Sunscreen Terbaik Saat Cuaca Panas, Perlindungan Maksimal dari Pagi hingga Sore
-
CEK FAKTA: Presiden AS Donald Trump Dimakzulkan Usai Serang Iran, Benarkah?
-
Perbaikan Jalan Malalak Agam Pasca Bencana, Pemerintah Kucurkan Setengah Triliun Lebih