SuaraSumbar.id - Vicky Prasetyo dikabarkan pernah menghamili seorang artis. Pengakuan mengejutkan itu datang dari Billy Syahputra ketika memainkan games Setuju Challenge di program Opera Van Java, baru-baru ini.
Semula, adik kandung Olga Syaputra itu menyebut Vicky Prasetyo dilabrak seorang artis yang cukup terkenal. Momen itu terjadi saat Vicky Prasetyo masih berstatus sebagai suami Angel Lelga.
"Vicky Prasetyo setuju kan lo waktu menjalin hubungan sama istri yang kemarin, yang lo dobrak kamarnya," ucap Billy Syahputra.
"Yang pas di Kuningan, tiba-tiba ada seorang wanita yang gue kenal dan kalian kenal, pemain sinetron Hidayah. Nangis-nangis bawa anak," sambungnya lagi.
Baca Juga: Baru Terungkap, Vicky Prasetyo Akui Hamili Sosok Artis Ini
Mendengar itu, Vicky Prasetyo sedikit panik. Namun, dia tidak memungkiri kalau peristiwa itu bener adanya.
"Demi Allah ah gila lo Bil, demi Allah itu terjadi," tutur Vicky Prasetyo pasrah.
"Berarti fakta ini," timpal Raffi Ahmad.
Billy Syahputra masih meneruskan pembicaraannya. Dia bilang bahwa anak yang digendong si artis merupakan buah hatinya bersama Vicky Prasetyo.
Si artis itu juga sekaligus minta Vicky Prasetyo bertanggung jawab.
Baca Juga: Baru Kawin, Vicky Prasetyo Dilabrak Tembak Teman Dinar Candy, Berlliana
"Pas wanita itu nangis-nangis bawa anak. Gue bingung ini kenapa. Dia tiba-tiba kasih ke Vicky, nih anak lo," beber Billy Syahputra yang membuat studio heboh.
Berita Terkait
-
Sumber Kekayaan Vicky Prasetyo, Tak Main-Main Gelontorkan Rp1 Miliar untuk THR
-
Vicky Prasetyo Sesumbar Siapkan Rp 1 Miliar THR Lebaran, Tapi Takut Ditanya Soal Jodoh
-
Siap-Siap, Vicky Prasetyo Mau Bagikan THR Rp1 Miliar
-
Firdaus Oiwobo Rilis Lagu Berjudul Rasa, Langsung Ultimatum Vicky Prasetyo
-
Bikin Ngakak! Video Pernikahan Vicky Prasetyo - Angel Lelga Diduga Jadi Inspirasi Drakor When Life Gives You Tangerines
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
Terkini
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!
-
Daftar 5 Ruas Tol Trans Sumatera Gratis Arus Balik Lebaran 2025, Tol Padang-Pekanbaru Paling Sibuk!
-
Kronologi Nenek dan 2 Cucu Hilang di Pantai Tiku Agam hingga Ditemukan Seperti Ini