SuaraSumbar.id - Young Lex mengamuk ketika putrinya dihina sebagai anak haram akibat buntut dari isu plagiarisme yang dilakukan sang rapper.
Young Lex mengaku siap "perang" dan menyeret pemilik akun @saniabachdim ke pihak berwajib.
"Besok gue ngurus ke pihak yang berwajib. Jadi buat pelajaran," kata Young Lex di video di kanal Youtube miliknya yang diunggah Kamis (11/3/2021).
Young Lex heran kenapa pelaku sampai menyeret anaknya yang tak tahu apa-apa. Terlebih, pelaku menyebut putrinya sebagai anak haram.
Baca Juga: Imbas Plagiat, Ada Kemungkinan Young Lex Syuting Ulang Raja Terakhir
"Gue langsung murka, mati, matilah, ayo kita perang. Gue nggak peduli, karena ini sudah bawa-bawa orang yang nggak bersalah," ujarnya.
Belum diketahui secara pasti apa benar Young Lex akan malakukan upaya hukum. Sebab dalam wawancara kemarin, dia seakan tak jadi melaporkan lantaran pelaku telah minta maaf lewat direct message (DM).
Young Lex jadi bulan-bulanan warganet setelah dianggap menjiplak video musik Lay EXO berjudul Lit. Sayangnya, hujatan ada yang menyasar pada anak Young Lex.
Lewat Instagram, Young Lex mengunggah tangkapan layar komentar @saniabachdim yang berbau penghinaan terhadap anak semata wayangnya, Rabu (10/3/2021).
"Anaknya kayak anak haram nggak sih? Kelihatan gedenya jadi lo***," demikian komentar @saniabachdim.
Baca Juga: Kesal Dimaki, Young Lex Kelompokkan Fans K-pop Kaya dan Miskin
Ditegaskan Young Lex, jika dalam waktu dekat akun @saniabachdim tak membuat permintaan maaf maka ia akan menempuh jalur hukum. Bahkan, dia juga mengadakan sayembara pencarian alamat rumah @saniabachdim dengan total hadiah bernilai fantastis.
Berita Terkait
-
Apa Profesi Eriska Nakesya, Istri Young Lex Yang Sekarang Jualan Di Warung Sunda
-
Profil Eriska Nakesya Istri Young Lex, Kini Viral Jualan di Warung Sunda
-
Dari Selebgram, Istri Young Lex Kini Buka Warung Sunda Petakan
-
Sering Nonton Bareng Keluarga, Iis Dahlia Tak Setuju Tiket Konser Dikenakan Cukai
-
Tiket Konser Mau Kena Cukai, Young Lex: Mending Gue Main PS Aja!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Menaker Yassierli Berduka, Sang Ayah Wafat dan Dimakamkan di Tanah Datar
-
Syamsuar Ahmad, Ayah Menaker Yassierli dan Pendidik Senior, Tutup Usia di Padang
-
Sumatera Barat Masuk Daerah Prioritas Pengembangan Ekonomi Kreatif Nasional, Cuma 12 Provinsi di Indonesia!
-
Cara Pemprov Sumbar Antisipasi Banjir Lahar Dingin Gunung Marapi
-
Pertanda Erupsi? Hewan Turun dari Gunung Marapi, Warga Dihantui Bayang-bayang Letusan