SuaraSumbar.id - Grand Final Bintang Suara akan berlangsung di Swiss-Belhotel Pondok Indah Jakarta, Selasa (9/3/2021) pukul 19.00 WIB. Acara ini dapat disaksikan di Suara.com dan Dailymotin.com.
Tiga orang finalis ajang pencarian bakat penyanyi dangdut itu masing-masing, Imelda Mega Rosita, Aurelya Ratamchia Dewanda dan Sri Ayu Kurnia.
Selain penampilan ketiga grand finalis, Grand Final Bintang Suara juga akan dimeriahkan dengan kehadiran Trio Macan dan Duo Amor sebagai host.
Sementara di bagian juri akan hadir Agi Sugianto (CEO Proaktif), Irsya D'Academy Asia, Iva Lola eks Trio Macan, dan Ririn Indriani perwakilan dari Suara.com.
Grand Final Bintang Suara patut untuk disaksikan karena ketiga finalis mampu menunjukkan kualitas vokal yang amat baik selama proses penyisihan di masing-masing grup.
Aurel, Imelda dan Ayu masing-masing masuk babak 30 besar Bintang Suara. Ketiganya kemudian masuk 6 besar dan diadu di Battle Six.
Dari perjalanan yang cukup panjang itu, Aurelya Ratamchia Dewanda, Imelda Mega Rosita dan Sri Ayu Kurnia dianggap menjadi yang terbaik dan layak masuk ke Grand Final Bintang Suara.
Aurel dan Imelda yang dari Kediri, dan Ayu dari Brebes tiba di Jakarta sejak Senin (9/3/2021). Ketiganya pun telah menjalani sesi wawancara dan pemotretan oleh tim Suara.com.
Jelang Grand Final Bintang Suara, Aurelya Ratamchia Dewanda mengaku deg-degan. Sementara bagi Imelda, Bintang Suara menjadi ajang untuk membungkam orang-orang yang meremehkannya. Sedangkan bagi Sri Ayu Kurni, seakan tak percaya masuk ke Grand Final Bintang Suara.
Baca Juga: Jam 7 Malam Nanti, Grand Final Bintang Suara Digelar
Meski demikian, Aurel, Imelda, dan Ayu pun tampak antuasis dan tak sabar untuk unjuk kebolahan di grand final yang akan berlangsung pukul 19.00 WIB nanti.
Bintang Suara merupakan ajang pencarian bakat penyanyi dangdut yang digagas oleh Suara.com dan Proaktif, dan bekerja sama dengan Swiss-Belhotel Pondok Indah, Jakarta.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
Terkini
-
7 Tanda Tubuh Stres Gegara Olahraga Berlebihan, Bahaya Bagi Kesehatan!
-
7 Manfaat Rebusan Kunyit Jahe Sereh, Minuman Herbal untuk Jaga Daya Tahan Tubuh!
-
5 Cara Masak Mi Instan yang Sehat, Cita Rasa Tetap Menggugah!
-
Pembangunan Jalan Bypass Bukittinggi-Koto Baru Dilanjutkan, Solusi Atasi Kemacetan Parah!
-
Pemerintah Pusat Janji Kebut Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik, Ini Kata Gubernur Sumbar