Scroll untuk membaca artikel
Farah Nabilla | Nur Khotimah
Kamis, 18 Februari 2021 | 18:04 WIB
Ilustrasi putus dengan pacar karena orang tua tak punya gelar. (Shutterstock).

"Ini realita sih. Keluarga yang backgroundnya lebih rendah, udah pasti 'agak' disepelein," sambung yang lain.

"Nyatanya ini emang bener kejadian di kehidupan sehari-hari. Banyak kasus orang yang nikah tapi ortu dan keluarganya punya latar belakang ekonomi yang beda jadinya berhenti di tengah jalan," pungkas lainnya.

Load More