SuaraSumbar.id - Bencana banjir menerjang Kota Solok, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (12/1/2021) dini hari. Akibatnya, 9 kelurahan di dua kecamatan direndam air. Para korban banjir kini membutuhkan makanan siap saji.
Banjir ini dipicu meluapnya aliran Sungai Batang Lembang karena diguyur hujan deras sejak Senin (11/1/2021) siang hingga malam hari.
Kabid Rehab Rekon BPBD Kota Solok, Adel Wiratama mengatakan, banjir mulai merendam rumah warga sekitar pukul 23.30 WIB atau jelang dini hari Selasa.
"Sementara, 9 kelurahan di dua kecamatan di Kota Solok terendam banjir," katanya kepada Klikpositif - jaringan Suara.com, Selasa (12/1/2021).
Masing-masing kelurahan yang terdampak banjir antara lain, Kelurahan KTK, IX Korong, VI Suku, Sinapa, Aro IV Korong dan Tanah Garam yang berada di Kecamatan Lubuk Sikarah.
Kemudian banjir juga merendam Kelurahan Nan Balimo, Koto Panjang dan Tanjung Paku di Kecamatan Tanjung Harapan.
"Tim gabungan TRC BPBD Kota Solok dan unsur organisasi relawan lainnya sudah bekerja sejak semalam melakukan evakuasi dan pendataan," katanya.
Saat ini, kebutuhan yang paling mendesak adalah paket alat pembersih, makanan siap saji dan matras.
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Seorang Warga Solok Selatan Meninggal Terpapar Covid-19
-
Alhamdulillah! 85 Persen Pasien Covid-19 di Solok Sembuh
-
Vaksinasi Perdana, 1.752 Tenaga Kesehatan Kota Solok Bakal Disuntik
-
Sebanyak 1.752 Nakes di Kota Solok Bakal Disuntik Vaksin Covid-19 Perdana
-
Mahasiswa Asal Solok Tewas Tertimpa Pohon Lapuk Jalan Sitinjau Laut Padang
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
Terkini
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!
-
Galaxy Z Flip7 dan Gemini AI, Solusi Praktis Naikan Level Bisnismu
-
Harimau Sumatera Makin Mengganas di Agam, Ternak Warga Dimangsa dalam Kandang!
-
Apa Bahaya Rahim Copot? Dokter Sebut Perempuan Tak Lagi Bisa Punya Anak