Vicky Prasetyo Ternyata Masih Cinta Zaskia Gotik, Andai Waktu Bisa Diputar...

Sang gladiator, begitu julukannya, kerap menikah dan cerai dalam waktu yang tak lama.

Chandra Iswinarno
Kamis, 17 November 2022 | 01:09 WIB
Vicky Prasetyo Ternyata Masih Cinta Zaskia Gotik, Andai Waktu Bisa Diputar...
Zaskia Gotik dan Vicky Prasetyo

SuaraSumbar.id - Vicky Prasetyo sudah lama dikenal sebagai artikel yang juga petualang cinta.

Sang gladiator, begitu julukannya, kerap menikah dan cerai dalam waktu yang tak lama.

Bahkan, Vicky Prasetyo sendiri mengklaim dirinya sudah 24 kali menikah.

Namun hal itu diklarifikasi lagi oleh Vicky Prasetyo yang nyatanya hanya pernah melakukan pernikahan sebanyak 4 kali.

Baca Juga:Vicky Prasetyo Punya Kode Khusus saat Simpan 2 Biduanita di Apartemen: Kunjungan Kios

Sebelum dirinya heboh dengan sensasi kawin cerai, Vicky Prasetyo pernah bertunangan dengan biduan dangdut Zaskia Gotik.

Hal itulah yang membuat nama Vicky mencuat sebagai publik figur yang dikenal masyarakat tanah air hingga sekarang.

Meskipun pertunangannya dengan Zaskia Gotik gagal karena permasalahan yang melilitnya kala itu, Vicky mengaku masih memikirkan wanita yang terkenal dengan goyang itik itu.

Bukan seperti hubungannya dengan wanita lain yang selama ini dianggap settingan, Vicky mengaku cintanya dengan Zaskia sangat tulus.

Ia juga mengungkapkan bahwa Zaskia kala itu memang benar-benar sayang kepadanya namun karena masalah yang ia buat, semuanya jadi hancur.

Baca Juga:Status Tersangka Dokter Richard Lee Tidak Sah, Sang Dokter Enggan Memaafkan Kartika Putri

Hal itu diungkapkan Vicky saat menjadi bintang tamu di podcast Richard Lee beberapa waktu yang lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak