“Saya nggak pusing (kalau FPI dibubarkan), karena FPI hanya organisasi, alat juang, bukan tujuan. Tujuan kita adalah ridho Allah SWT. Ada FPI, nggak ada FPI, amar ma’ruf nahi munkar wajib kita perjuangkan” tutup Rizieq dalam video itu.
FPI Bubar, Habib Rizieq Tantang Pemerintah Bubarkan Pelacuran di Indonesia
Jika FPI dibubarkan, HRS akan terus membuat lagi organisasi dengan nama berbeda tapi punya singkatan yang sama yakni FPI.
Riki Chandra
Kamis, 31 Desember 2020 | 16:40 WIB

BERITA TERKAIT
FPI Tegaskan Tidak Ada Agenda Politik dalam Pertemuan Habib Rizieq dengan Wamenaker Noel
02 April 2025 | 22:25 WIB WIBREKOMENDASI
News
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
05 April 2025 | 21:38 WIB WIBTerkini