SuaraSumbar.id - Sakit kepala merupakan kondisi yang sering dialami banyak orang. Dalam menghadapi sakit kepala, selain pengobatan medis, umat Islam juga diajarkan untuk berdoa memohon kesembuhan dari Allah SWT.
Rasulullah SAW telah mengajarkan beberapa doa untuk mengobati penyakit kepala, yang merupakan cara spiritual dalam menangani masalah kesehatan ini.
Berikut adalah beberapa doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW untuk mengatasi sakit kepala:
Doa Mengobati Sakit Kepala
Baca Juga: Doa Agar Orang yang Kita Cintai Juga Mencintai Kita: Menggapai Kecintaan yang Tulus
بِسْمِ اللهِ خَيْرِاْلاَسْمَآءِ بِسْمِ اللهِ رَبِّ السَّمَآءِ وَاْلاَرْضِ بِسْمِ اللهِ الَّذِى اسْمُهُ بَرَكَةٌ وَشِفَاءٌ بِسْمِ اللهِ الَّذِى لاَيَضُرُّمَعَ اسْمِهِ سُمٌّ وَلاَ دَاءٌ بِسْمِ اللهِ الَّذِى لاَيَضُرُّ مَعَ اسْمِهِ شَيْئٌ فِى اْلاَرْضِ وَلاَفِى السَّمَآءِ
Bismillahi khoiril asmaai bismillahi robbissamaai wal ardhi bismillahilladzis muhu barokatun wasyifaaun bismillaahilladzhi laa yadhzurru ma’asmihi summu walaa daaun bismillaahilladzhi laa yadhzurru ma’asmihi syayun fil ardhi wa laa fissamaai.
Artinya: “Dengan nama Allah sebaik-baik semua nama dengan nama Allah, Tuhan langit dan bumi. Dengan nama Allah, Dzat yang namanya membawa obat. Dengan nama Allah, Dzat yang di tanganNya tersedia obat. Dengan nama Allah, Dzat yang tiada membahayakan bersama nama-Nya racun dan tiada pula penyakit. Dengan nama Allah yang tiada membahayakan bersama nama-Nya segala sesuatu yang ada di bumi dan di langit.”
Doa Menyembuhkan Sakit Kepala
بسم الله الرحمن الرحيم بِاسْمِ اللهِ اْلكَبِيْرِ وَاَعُوْذُ بِاللهِ اْلعَظِيْمِ مِنْ كُلِّ شَرِّ عِرْقٍ نَعَّارٍ وَمِنْ شَرِّ حَرِّ النَّارِ
Bismillahir rahmanir rohim bismillahil kabiril ‘adzim wa a’uzubillahil ‘adzimi min syarri ‘irqin na’arin wa min syarri harrin nar.
Artinya: “Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih dan Penyayang, dengan menyebut nama Allah Yang Maha Besar. Dan aku berlindung kepada Allah Yang Maha Agung dari kejahatan segala semburan yang mendidih dan dari kejahatan panasnya api neraka.”
Baca Juga: Doa yang Dianjurkan Setelah Membaca Surat Al Fatihah, Lengkap dengan Latin
Doa Menghilangkan Sakit Kepala
بسم الله تربة أرضنا بريقة بعضنا يشفى به سقيمنا بإذن ربنا
Bismillahi turbatu ardhina bi riqati ba’dina yashfi bihi saqimana bi idzni rabbina.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Hukum Ziarah Kubur saat Lebaran Menurut Ulama, Boleh atau Tidak?
-
Diantara Takbir Sholat Idul Fitri Baca Apa? Doa yang Diamalkan saat 7 dan 5 Kali Allahu Akbar
-
Doa Takbiran Idulfitri dan Dzikir yang Dicontohkan Rasulullah, Arab dan Latin
-
Bacaan Doa Akhir Ramadhan Sesuai Sunnah Penyempurna Ibadah di Bulan Fitri
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Daftar 5 Ruas Tol Trans Sumatera Gratis Arus Balik Lebaran 2025, Tol Padang-Pekanbaru Paling Sibuk!
-
Kronologi Nenek dan 2 Cucu Hilang di Pantai Tiku Agam hingga Ditemukan Seperti Ini
-
4 Tips Aman Berkendara Saat Arus Balik Lebaran 2025 dari Polda Sumbar
-
BRI Raih Penghargaan Best Social Loan di The Asset Triple A Awards 2025
-
2 Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Alternatif Bukittinggi-Payakumbuh saat Lebaran