SuaraSumbar.id - Pesinetron Rendy Kjaernett akhirnya mengakui perselingkuhan yang telah lama disembunyikan.
Setelah perselingkuhan ini terbongkar oleh sang istri, Lady Nayoan, melalui unggahan Instagram, Rendy berani mengakui semua kesalahannya.
Lady Nayoan, dengan berani, membongkar kronologi dan bukti-bukti perselingkuhan Rendy dengan Syahnaz Sadiqah.
Pengungkapan ini menjadi perbincangan hangat publik, mengingat pernikahan Syahnaz dengan Jeje Govinda sebelumnya tidak pernah mendapat kabar negatif.
Baca Juga: Rendy Kjaernet Akui Perselingkuhan ke Publik, Syahnaz dan Jeje Malah Sibuk Main Tennis
Menghadapi gelombang kecaman, Rendy Kjaernett memilih jujur dan menyesali tindakannya. Ayah dari tiga anak ini menegaskan telah mengakhiri hubungannya dengan Syahnaz dan akan memfokuskan diri untuk memperbaiki situasi dalam keluarganya.
"Hubungan saya dengan Syahnaz sudah berakhir," konfirmasi Rendy dalam wawancara di YouTube Denny Sumargo, dikutip hari Senin (3/7/2023).
"Saya harus memperbaiki apa yang telah saya rusak, keluarga saya," tambahnya.
Tidak hanya merasa bersalah karena perselingkuhannya, Rendy juga merasa terpukul dengan kondisi anak pertamanya, Noah.
Dikabarkan oleh ibunya, Noah sangat terdampak oleh situasi rumah yang berubah. Meskipun masih kecil, Noah disebut sudah mengerti jika kedua orang tuanya sedang menghadapi masalah besar.
Baca Juga: Tak Tanggapi Isu Selingkuh dan Asik Main Tennis, Syahnaz Sadiqah Disentil Soal Karma
"Paling menyakitkan adalah melihat Noah terpukul oleh masalah ini. Dia pasti merasa kecewa karena bagi dia, saya adalah pahlawannya. Mendengar bahwa dia merasa terpukul, tidak ada yang lebih sakit. Itu sangat menyakitkan," ujar Rendy Kjaernett dengan nada pilu.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dedi Mulyadi Tegur Langsung Jeje Govinda Perkara Bawa Anak ke Kantor Dinas di Jam Kerja
-
Beda Reaksi Dedi Mulyadi Soal Lucky Hakim ke Jepang demi Anak vs Jeje Govinda Bawa Anak ke Kantor
-
Momen Pidato Jeje Govinda sebagai Bupati Digunjing, Posisi Syahnaz Ikut Kena Sentil
-
Deretan Aplikasi Chat buat Selingkuh, Ridwan Kamil Diduga Hubungi Lisa Mariana Duluan di Telegram
-
Bawa Anak, Syahnaz 'Sidak' Ruang Kerja Jeje Govinda di Kantor Bupati Bandung Barat
Terpopuler
- BREAKING NEWS: Mahasiswa PPDGS FKG Unhas Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- PSSI Pertimbangkan Tambah Pemain Keturunan Buntut Kasus Kevin Diks dan Dean James
- Breaking News! Laga Timnas Indonesia vs China Tak Tayang di TV
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi realme 14T 5G vs realme 14 5G, Duel HP 5G Murah
-
Sederet Manfaat Masker Kopi untuk Wajah, Lancarkan Aliran Darah Bikin Kulit Cerah
-
5 Pilihan HP Murah Terbaik: Harga Mulai Rp1 Jutaan, Tawarkan Spek Ciamik
-
Di Balik Nama Suzuki Fronx: Ketika Sebuah Nama Menceritakan Masa Depan
-
Pemain Incaran Manchester City Kirim Ucapan Spesial ke Ibu Eliano Reijnders
Terkini
-
Tragedi Bus ALS Tewaskan 12 Penumpang di Padang Panjang, Korlantas Polri Dalami Dugaan Rem Blong!
-
Tragedi Bus ALS di Padang Panjang: Polisi Minta Keterangan Ahli, Sopir Belum Tersangka!
-
3 Link DANA Kaget Terbaru 9 Mei 2025, Siapa Cepat Dapat Saldo Gratis Ratusan Ribu!
-
Kebakaran Gedung FKM Unand Padang: 3 Lantai Ludes, Terbanyak Ruang Kelas dan Kerugian Capai Rp 4 M!
-
Gedung FKM Unand Padang Terbakar, Api Berkobar dari Lantai 1 hingga 3