SuaraSumbar.id - Kisruh rumah tangga selebriti Tanah Air, Dahlia Poland dan Fandy Christian kian memanas, lantaran adanya skandal perselingkuhan.
Kabar perselingkuhan yang melibatkan Fandy dengan wanita lain mencuat, memicu kegeraman Dahlia.
Dalam sebuah postingan terbaru, Dahlia Poland membagikan kata-kata penuh makna tentang kekuatan Tuhan di tengah ujian yang ia alami.
Dikutip hari Selasa (16/5/2023), Dahlia Poland memposting sebuah quote yang menandakan keyakinannya pada Tuhan di tengah musibah yang menimpanya.
"Kalo backinganmu Tuhan, mau sesulit apapun hidupmu pasti akan terjamin. sampe finish," tulis Dahlia dalam story Instagramnya.
Kisah Dahlia Poland ini menarik perhatian karena ia diketahui telah mengubah agamanya pada tahun 2015, saat berusia 18 tahun.
Namun, dalam kondisi sulit ini, ia tampaknya tetap memegang teguh kepercayaannya pada Tuhan.
Seorang selebriti lain, Inara Rusli, yang juga merasakan pahitnya diselingkuhi suaminya, tampaknya turut memberikan dukungan untuk Dahlia Poland.
Inara, yang kini sedang berupaya melaporkan Virgoun ke Polda Metro Jaya atas dugaan kasus perselingkuhan, memberikan kata-kata dukungan melalui Instagram storynya.
Baca Juga: Dahlia Poland Skakmat Andi Annisa Diduga Selingkuhan Fandy Christian: Kenapa Doyan Laki Orang?
"Ini perempuan mandiri bgt Maasyaallah.. @dahliachr Wonder woman, banzai dapol," tulis Inara Rusli dalam postingannya.
Berita Terkait
-
Deretan Seleb yang Maafkan Pasangan Usai Diselingkuhi, Terbaru Agnes Jennifer
-
7 Artis Cantik Bongkar Perselingkuhan Suami di Medsos: dari Inara Rusli hingga Terbaru Iris Wullur
-
Heboh Isu Fandy Christian Selingkuh, Dahlia Poland Introspeksi Diri
-
Sempat Diterpa Isu Selingkuh, Dahlia Poland Ungkap Kondisi Rumah Tangga dengan Fandy Christian
-
Hadirkan Fandy Christian, Film Perjamuan Iblis Terinspirasi dari Lukisan Leonardo da Vinci
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!