SuaraSumbar.id - Ammar Zoni kini sudah sepekan mendekam di bilik sel tahanan, setelah dibekuk polisi karena kasus kepemilikan narkoba jenis sabu-sabu.
Setelah dirinya ditangkap, banyak warganet yang mengupas habis kehidupan Ammar Zoni, terutama yang terekam pada dunia digital.
Sebabnya, warganet geram lantaran ini bukan pertama kali Ammar Zoni ditangkap karena narkoba.
Tahun 2017, Ammar Zoni juga pernah ditangkap polisi karena kasus serupa. Saat itu Ammar Zoni justru sudah bersumpah tak bakal menyentuh narkoba lagi.
Baca Juga: Disinggung Soal Perceraian dengan Ammar Zoni, Begini Respon Irish Bella
"Itu adalah salah satu statement gue sih untuk membuat komitmen kepada diri gue agar tidak terjerumus ke dalam lubang yang sama," kata Ammar Zoni.
Dalam janji tersebut, Ammar Zoni bahkan bersedia status sebagai artisnya dicabut jika kembali tersandung kasus narkoba.
"Bila gue tersangkut lagi, gue siap untuk dicopot keartisan gue," sambungnya.
Seiring dengan itu, foto suami Irish Bella tersebut tampak mengenakan ikat kepala anti narkoba viral dan ramai bermunculan di media sosial.
"Brantas narkoba," bunyi tulisan dalam ikat kepala yang dikenakan Ammar Zoni.
Baca Juga: Curhatan Irish Bella Pascapenangkapan Ammar Zoni Banjir Simpati Artis
Berdasarkan keterangan yang diperoleh, foto tersebut diambil saat Ammar Zoni mengikuti deklarasi Pemberantasan Narkotika di lobi Mapolres Metro Jakarta Selatan, pada Kamis (22/2/2019)
Berita Terkait
-
Sederet Artis Tidak Mudik di Lebaran 2025, Ammar Zoni Karena Masuk Penjara
-
Haldy Sabri Bikin Bulan Ramadan Irish Bella Jadi Penuh Ungkapan Syukur
-
Deretan Artis Jalani Puasa di Penjara, Ada Nikita Mirzani
-
Paula Verhoeven Banjir Dukungan dari Rekan Artis usai Curhat Pilu tentang Anak
-
Pengusaha Skincare Ini Unggah Video Haldy Sabri Melamar Irish Bella di Tanah Suci: Yang Lihat Salting dan Deg-degan
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!
-
Daftar 5 Ruas Tol Trans Sumatera Gratis Arus Balik Lebaran 2025, Tol Padang-Pekanbaru Paling Sibuk!
-
Kronologi Nenek dan 2 Cucu Hilang di Pantai Tiku Agam hingga Ditemukan Seperti Ini