Scroll untuk membaca artikel
Chandra Iswinarno
Jum'at, 10 Februari 2023 | 20:33 WIB
Jerinx dan Nora Alexandra (Instagram/@true_jrx)

Bahkan Jerinx juga mengaku jika dirinya pernah membalas pesan tak senonoh dari netizen kepada istrinya, namun yang terjadi hasilnya hanya sia-sia.

"Kalau ada yang seperti itu saya ladenin, tapi akhirnya ya hilang. Orang-orang kayak gitu tuh ketika kita sudah sungguh-sungguh...karena dia sudah ngomong jelek tentang istri saya, hilang, ganti akun," ucap pria asal Bali itu.

Diketahui sebelumnya, Nora Alexandra memang dikenal memiliki tubuh yang seksi. Ia juga sering memposting foto seksinya tersebut di media sosial pribadinya. 

Kontributor : Rizky Islam

Baca Juga: Ngaku Awet Tanpa Anak, Emak se-Indonesia Bareng Nora Alexandra Geruduk Gita Savitri

Load More