SuaraSumbar.id - Maia Estianty membongkar rahasia hubungan Ferry Irawan dan Venna Melinda. Pasangan itu hanya dua bulan berpacaran dan langsung menikah.
Pernikahan itu pun digelar tak lama setelah Ferry Irawan menceraikan istri sebelumnya.
Mulanya Maia Estianty membahas tentang pernikahan Ferry Irawan dengan Venna Melinda yang cukup singkat itu.
Apalagi ada kecurigaan tentang hubungan singkat Venna Melinda dengan Ferry Irawan yang hanya dua bulan lalu menikah.
Maia Estianty pun dengan nada bercanda bertanya kepada Ferry tentang status pernikahannnya itu.
“Tapi dia sebentar sih, habis cerai dapat lagi,” ucap Maia Estianty dikutip dari YouTube MAIA ALELDUL TV, Kamis (15/12/2022).
Fery Irawan pun menjawab tentang status perceraiannya dengan istri pertamanya itu hingga mengungkit buka. Keinginan dirinya.
Bahkan Ferry menganggap perceraian dengan sang istri pertamanya merupakan takdir yang sudah ditentukan.
“Tapi kan bukan keinginanku juga (untuk bercerai), Mungkin Allah sudah atur semuanya,” ujar Ferry Irawan.
Lebih lanjut, Ferry Irawan menjelaskan tentang dirinya yang tidak akan mengungkit masalalu yang sudah dilaluinya itu.
Ferry Irawan menilai bahwa perceraiannya merupakan perjalanan hidup yang memang biasa terjadi dalam kehidupan.
“Jadi aku enggak pernah mau menjelek-jelekan siapapun, Makanya ya sudah lah anggaplah itu menjadi bagian perjalanan hidup,” tutur Ferry Irawan.
Maia Estianty pun mengangguk tanda setuju dengan pernyataan Ferry Irawan.
“Pembelajaran hidup,” ucap Maia Estianty lalu dibenarkan Ferry Irawan.
Sementara itu, Venna Melinda memang menginginkan sosok suami yang mirip dengan Irwan Mussry.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Duh! Venna Melinda dan Ferry Irawan Digrebek Saat Belah Duren: Kan Resepsinya Masih Berjalan, Aku Sudah Ngga Tahan
-
Jadi Juri Ajang Pencarian Bakat, Dikta Bikin Gagal Fokus Netizen: Gue Harus Nonton Kalau Ada Mas Tata
-
Luna Maya Kelonjotan Dengar Pengalaman Malam Pertama Venna Melinda dan Ferry Irawan, Kenapa tuh?
-
Gokil! Indonesian Idol XII Hadirkan 11 Musisi Ternama Sebagai Juri
-
Gak Salah? Kiki Amalia Ngaku Tak Terlalu Cinta hingga Ungkap Keraguannya Terhadap Agung Nugraha
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!
-
Anak Harimau Sumatera Mati di TMSBK Bukittinggi, Diduga Kelainan Genetik