SuaraSumbar.id - Tora Sudiro dikenal sebagai aktor layar lebar yang ulung. Dia bisa memerankan tokoh romantis, antagonis, protagonis, serius, maupun lucu.
Tapi, pada kehidupan sebenarnya, kisah percintaan Tora Sudiro justru susah ditebak.
Dulu, Tora Sudiro sempat membuat heboh karena ketahuan berselingkuh dengan temannya, Mieke Amalia.
Kini, Tora Sudiro dan Mieke Amalia sudah menikah dan menjalin hubungan rumah tangga yang harmonis.
Lalu, seperti apa kehidupan mantan istrinya, Anggraini, yang dulu ia tinggalkan demi Mieke Amalia?
Dikutip dari YouTube C3 News, Selasa (13/12/2022), Anggraini baru diketahui kerap terlihat dalam foto yang diposting oleh putri sulungnya di Instagram dengan paras yang masih begitu cantik.
Tampak Anggraini selalu menemani aktivitas dan lebih fokus bersama anaknya dalam postingan yang sering di unggah oleh anaknya itu.
Anggraini selalu diketahui dari postingan anaknya dan ikut berbaur dari foto yang terlihat. Bahkan, Anggraini Kadiman tampaknya menolak tua dan selalu berpenampilan kekinian.
Anggraini kini tampil lebih cantik dan modis juga kerap berkumpul bersama teman-temannya. Anggraini Kadiman juga sesekali pamer sesi liburannya ke luar negeri.
Baca Juga: Geng The Prediksi yang Paling Lucu, Soleh Solihun: Tora Sudiro Udah Lucu Ganteng Lagi
Kini gayanya pun sudah seperti sosialita yang tajir melintir. Lewat Instagram, Anggraini Kadiman kerap mengunggah foto-foto bersama kedua putrinya yang telah dewasa.
Dalam foto, Anggraini Kadiman tampak menebar senyum bahagia dan terlihat awet muda. Ia juga menikmati kehidupannya sebagai seorang ibu.
"Motherhood dare. I was nominated by my friend @andinawp to post a picture that makes me feel proud to be a mother. I’m going to tag 10 or more women that I think are fabulous mother. If I marked you as one of the awesome mums, copy the text and paste it into your wall with a picture and tag more mothers! All mothers are awesome to me but I will only tag those who I think will respond to me. Only ONE pic! I know it’s going to be hard to choose just One. Continue mama!," katanya dikutip dari Instagram @anggikdmn.
Kian menegaskan telah move on, Anggraini pamer kemesraan dengan pasangan baru. Melihat sosok Anggraini Kadiman, fans ikut memberi dukungan.
"Alhamdulillah.. mbak @anggikdmn udah jauh lebih bahagia dari yg onoh. God bless U mbak Anggik," kata netter.
"Mantan istrinya tora ternyata ud menikah lagi, suaminy yg sekarang malah cakepan mature dan keren dr tora akan ada pelangi setelah hujan, Happy always mba anggi," tutur yang lainnya.
Berita Terkait
-
Geng The Prediksi yang Paling Lucu, Soleh Solihun: Tora Sudiro Udah Lucu Ganteng Lagi
-
Deg-Degan, Tora Sudiro Kenang Proses BAP Saat Ditangkap Kasus Narkoba
-
10 Potret Nayyara, Anak Tora Sudiro yang Pernah Jadi Dancer Agnez Mo
-
Denny Sumargo Beberkan Alasan tak Tayangkan Podcast Denise Chariesta karena Lindungi Keluarga, Kok Gitu?
-
Duh! Nunung Curhat Pernah Digrebek Istri Azis Gagap Gegara Lakukan Hal Ini
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Konflik Harimau Sumatera di Agam Makin Menjadi-jadi, BKSDA Sumbar Tangani 3 Titik Sekaligus!
-
CEK FAKTA: RUU KUHAP Baru Bolehkan Aparat Tangkap Siapa Saja Tanpa Bukti, Benarkah?
-
Semen Padang FC Akhirnya Menang Usai Berkali-kali Kalah Beruntun, Kalahkan Persijap 2-1
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!