SuaraSumbar.id - Kehidupan masa lalu Rieta Amilia, ibu dari Nagita Slavina, menarik perhatian publik.
Rieta Amilia mempunyai hubungan yang unik dengan ayah Nagita, yakni Gideon Tengker, salah satu gitaris rock legendaris Indonesia.
Gideon Tengker dan Rieta Amilia sendiri sudah resmi bercerai 11 tahun silam.
Dalam suatu kesempatan, Rieta Amilia ungkap penyebab cerainya dengan Gideon Tengker yang telah memberinya dua putri.
Baca Juga: Ini Sejumlah Artis yang Hadir di Pernikahan Kaesang Pangarep
Pengakuan Rieta Amilia itu ia ungkapkan saat asyik berbincang di kanal YouTube miliki Venna Melinda.
Rieta Amilia mengaku selama 28 tahun menikah dengan mantan suami pertamanya seperti hidup di sangkar burung.
Ia pun beberkan maksud dari ucapannya tersebut, bak hidup di sangkar burung lantaran Rieta tak diperbolehkan kerja di luar rumah.
“Aku tuh nggak boleh kerja, nggak boleh apa, nggak boleh ngapa-ngapain. Jadi kayak burung dalam sangkar ceritanya,” kata Rieta Amilia seperti dikutip dari YouTube Venna Melinda Channel, Sabtu (10/12/2022).
Merasa dikekang dan tak boleh lakukan apapun di luar rumah membuat Rieta Amilia ingin berpisah dari ayah Nagita.
Namun, sang ibu mertua tak menginginkan perceraian itu ada. Rieta diberi pilihan yakni tak cerai namun boleh keluar dari rumah Gideon sembari membawa dua putrinya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dari Hobi Kuliner, Kompaknya Persahabatan Rieta Amilia dan Desiree jadi Juri di ICA Chef Expo 2025
-
Nagita Slavina Disebut Dapat Rumah di Surga Karena Jodohkan Luna Maya, Ada Hadisnya?
-
Intip Tas Branded 5 Tamu 'Ring Satu' Nikahan Luna Maya: Punya Nagita Slavina Bukan yang Termahal
-
Interaksi Nagita Slavina dan Ibunda Luna Maya, Baju Istri Raffi Ahmad Jadi Sorotan
-
3 Tamu Nikahan Luna Maya yang Bajunya Bikin Salfok, Gaya Olla Ramlan Disindir sang Pengantin
Terpopuler
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan Mei 2025: Mesin Tak Merepotkan, Irit Bensin, Pajak Murah
- Petinggi Venezia Ucapkan Terima Kasih ke Inter Milan, Resmi Lepas Jay Idzes?
- Selamat Tinggal Persib, Nick Kuipers Hengkang ke Eropa Musim Depan?
- Rekomendasi 7 HP 5G Murah dengan Spek Ciamik, Harga Mulai Rp1 Jutaan
Pilihan
-
Bus Persik Diserang Oknum Suporter, Arema FC: Itu di Luar Kendali Kami
-
Dari Kanjuruhan Kita Tidak Belajar: Doa Pemain Persik Dibalas Aksi Barbar
-
Tak Kapok Tragedi Kanjuruhan, Oknum Aremania Berulah Lempari Bus Persik Kediri
-
Data dan Fakta El Clasico Jilid 4 Musim Ini: Barcelona Kalahkan Real Madrid?
-
Butuh Dana Cepat? Kenali Pinjol Aman dan Hindari Risiko Bunga Tinggi
Terkini
-
Kapal Bawa Wisatawan Terbalik Dihantam Ombak di Sumbar, 1 Warga Riau Tewas
-
Tragedi Bus ALS Tewaskan 12 Penumpang di Padang Panjang, Korlantas Polri Dalami Dugaan Rem Blong!
-
Tragedi Bus ALS di Padang Panjang: Polisi Minta Keterangan Ahli, Sopir Belum Tersangka!
-
3 Link DANA Kaget Terbaru 9 Mei 2025, Siapa Cepat Dapat Saldo Gratis Ratusan Ribu!
-
Kebakaran Gedung FKM Unand Padang: 3 Lantai Ludes, Terbanyak Ruang Kelas dan Kerugian Capai Rp 4 M!