SuaraSumbar.id - Artis Denny Sumargo bersyukur podcast Deddy Corbuzier bersama pasangan gay Ragil Mahardika tayang lebih dulu. Sehingga dia tidak jadi mendapat hujatan seperti yang dialami Deddy Corbuzier.
Awalnya, kata Denny Sumargo, ia berniat mengalahkan Deddy Corbuzier dengan mengunggah podcastnya bareng Ragil Mahardika lebih dulu di YouTube.
"Saya tadinya nggak mau kalah, (mau) tayang besok, eh elu tayang sorenya. Ya udah nggak apa-apa (gue masih syuting dengan Ragil) begitu abis ngobrol beliau pulang," ungkap Denny Sumargo di YouTube pribadinya, dikutip dari Suara.com, Senin (20/6/2022).
"Nggak jadi gue kejar tayang nggak perlu dikompetisikan," sambungnya lagi.
Baca Juga: Deddy Corbuzier Tak Percaya Gaib, Malah Disumpahin Kesurupan: Biar Tahu Rasa
Setelah bikin konten, dia menyebut podcast bersama Ragil Mahardika sejatinya sudah siap untuk langsung diposting. Hanya saja, pemain 5 CM ini memilih menundanya.
Keputusan itu diambil setelah Denny Sumargo tahu Deddy Corbuzier menjadi sasaran kemarahan netizen lantaran dianggap mempromosikan LGBT bersama Ragil Mahardika.
"Nggak lama anak buah gue telepon, pak ini udah selesai, udah siap (upload)," kata Denny Sumargo menjelaskan.
Denny Sumargo mengira karier Deddy Corbuzier akan hancur setelah hujatan tersebut. Mengingat isu tersebut sampai trending di Twitter.
"Makin ramai nih hari kedua ketiga, gue tungguin belum bikin apa-apa nih Deddy, kelar nih hidup lo gue pikir. Eh lu muncul dengan Gus Miftah, Good strategy," ungkap Denny Sumargo.
Baca Juga: Sering Disebut Cepu, Deddy Corbuzier Ungkap Dea Onlyfans Menyesal Datang ke Podcast
Terlepas dari itu, Deddy Corbuzier mengaku tidak menyadari kalau podcastnya bareng Ragil Mahardika akan dikritik habis-habisan.
Berita Terkait
-
Biodata Lunar Ivory Istri Tretan Muslim, Diduga Disentil King Abdi Soal Resep Bebek Carok
-
Deddy Corbuzier Tak Peduli Isu Selingkuh Ridwan Kamil, Kecuali Biayai Ani-Ani Pakai Duit Korupsi
-
Teman Deddy Corbuzier Sampai Putus Gegara Isu Selingkuh Ridwan Kamil dan Lisa Mariana: Bodoh Banget!
-
Deddy Corbuzier Tanggapi Isu Ridwan Kamil Selingkuh: Udah Berasa Jadi Hakim
-
Video Ini Viral Lagi, Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!