SuaraSumbar.id - Lama tak muncul di layar kaca, Revi Mariska, aktris sinetron laga yang terkenal pada masanya itu kini mengaku jadi pengamen.
Sebelumnya, Revi Mariska sempat menjadi sorotan publik karena berbagai kontroversinya. Salah satunya, Revi menyindir wajah Lesti Kejora tua.
Ternyata, Revi Mariska tidak sekali dua kali menuai kontroversi. Bintang sinetron Angling Dharma ini pernah mengaku diperkosa oleh orang tak dikenal hingga dikabarkan pindah agama.
Terakhir, Revi Mariska kabarnya aktif di kanal YouTube pribadinya yang diberi nama Revi Mariska Real dengan merilis beragam konten.
Baca Juga: Dulu Hina Wajah Lesti Kejora Tua, Revi Mariska Kini Jadi Pengamen?
Namun dalam video yang dibagikan akun gosip @insta_julid pada Kamis (16/6/2022), Revi Mariska mengaku jadi pengamen.
"Kenapa memangnya? Soalnya gue pengin ngamen, buat cari tambahan bayar makan dan bayar parkir," kata artis 36 tahun tersebut, dikutip dari Suara.com.
Dalam video tersebut, penampilan Revi Mariska tampak berantakan dengan rambut yang diikat asal-asalan. Wajah Revi juga terlihat kurang sehat.
Pengakuan Revi Mariska sontak menuai beragam komentar dari warganet. Ada yang kasihan, tapi tidak sedikit yang berkomentar nyinyir.
"Habis hina Luna Maya sama Lesti jadi gini mbaknya. Semoga rezekimu lancar selalu amin," tulis akun @413x4_88.
Baca Juga: Soimah Pamer Ekspresi Teler, Netizen: Hahahaha Mak e Mood Booster Banget
"Dulu terkenal banget lho sekarang. Semoga rezeki dilancarkan ya Ka Revi," ujar akun @sartikasanusi.
Berita Terkait
-
7 Pesona Revi Mariska Berhasil Wisuda Sarjana di Usia 38 Tahun, Inspiratif!
-
Buka Bisnis Minuman Kekinian, Intip 7 Potret Warung Es Boba Revi Mariska
-
Sempat Dikabarkan Depresi, Begini Kondisi Terbaru Revi Mariska
-
Denise Chariesta Terseret Rumor D Cadel, Pernah Nikah Siri dan Cerai karena Gugurkan Kandungan
-
Iqlima Kim Minta Damai dengan Hotman Paris, Wanda Hamidah Akhirnya Bertemu Anak
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!