SuaraSumbar.id - Seorang pria memesan ikan asin lewat aplikasi online. Anehnya, bentuk ikan asin tersebut mirip dengan kuda laut.
Penampakan ikan asin mirip kuda laut ini dibagikan akun Twitternya @weekdies. Sontak, unggahan tersebut bikin heboh warganet.
Si pria pemesan terkejut saat melihat makanan pesanannya itu. Bagaimana tidak, saat dibuka, ikan asin milik lelaki ini malah berbentuk kuda laut goreng yang unik.
"Lu pernah gak pesen ikan asin, yang dateng malah kuda laut," tanyanya sambil menyertakan foto bentuk ikan asinnya itu, dikutip dari Suara.com, Rabu (11/5/2022).
Baca Juga: Pesan Ikan Asin, Warganet Ini Bingung Saat Lihat Penampakannya Mirip Kuda Laut
Tak tanggung-tanggung, sampai saat ini, cuitan tersebut mendapatkan lebih dari 47,8 ribu tanda suka dan lebih 7600 retweets. Tentu saja berbagai komentar juga ditinggalkan untuk menanggapi unggahan lucu ini.
Bahkan, salah satu warganet juga pernah mengalami hal yang sama, di mana ikan asinnya berbentuk kuda laut. Kali ini, ikan asin yang dimakan dengan cabai hijau itu memiliki tekstur seperti tulang.
"Pernah, selama makan ketawa mulu karna gakuat," tulis akun @sweetcreatura_ sambil menyertakan fotonmakanan miliknya.
Lainnya malah mengunggah bentuk-bentuk lain yang mengejutkan dari makanan yang pernah mereka makan.
"Pernah ga makan bakwan Arab?" cuit akun @adendyy sambil menyertakan potongan bakwan berbentuk unta.
Baca Juga: Diminta Masak Tumis Ikan Asin oleh Suami, Apa yang Terjadi Sungguh Tak Sesuai Harapan
"Pecel bebek yang dateng pteranodon," tulis @wildbstrd sambil memperlihatkan penampakan kepala bebek goreng yang menyeramkan.
Berita Terkait
-
Singgung Ikan Asin, Farhat Abbas Dilaporkan Pablo Benua Pencemaran Nama Baik
-
Pelaku UMKM Pengasinan Ikan Siap Dapatkan Suntikan Modal
-
Sus Rini Ungkap Menu Makan Siang Rayyanza yang Sangat Merakyat: Sederhana tapi Nikmat
-
Merakyat sejak Dini, Video Rayyanza Santai Makan Nasi Lauk Ikan Asin Jadi Perbincangan
-
Baik untuk Tulang, Berikut 3 Manfaat Mengonsumsi Ikan Asin Bagi Tubuh
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
Terkini
-
Warung Bu Sum Sate Kere Beringharjo: Makin Berkembang Berkat KUR BRI
-
21 Orang Tewas Kecelakaan Selama Lebaran 2025 di Sumbar, 213 Orang Luka-luka!
-
Sukses Ekspor Berkat BRI, UMKM Asal Sidoarjo Raup Omzet Fantastis
-
BRI Bagikan Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025
-
Anggota Satpol PP Agam Dikeroyok Puluhan Orang Saat Bubarkan Orgen Tunggal, Kepala hingga Kaki Lebam