SuaraSumbar.id - Seekor gajah Sumatera (elephas maximus sumatramus) ditemukan mati di wilayah Bunbun, Kecamatan Leuser, Kabupaten Aceh Tenggara.
Hal tersebut dikatakan oleh Kepala BKSDA Aceh Agus Arianto, melansir Antara, Selasa (10/5/2022).
"Kami menerima informasi temuan gajah mati. Jadi kami belum mengetahui detail, bagaimana kondisi gajah serta di mana titik koordinat lokasi temuan satwa dilindungi tersebut," katanya.
Pihaknya sudah memberangkatkan tim ke lokasi untuk memastikan laporan kematian gajah. Termasuk tim media guna memeriksa penyebab kematian satwa dilindungi itu.
"Tim masih bergerak ke lokasi. Kami belum mendapatkan informasi apapun. Apakah masuk Taman Nasional Gunung Leuser atau tidak," jelasnya.
Pihak juga berkoordinasi dengan kepolisian untuk menyelidiki apakah gajah itu korban perburuan atau tidak.
"Kami masih menunggu informasi tim di lapangan," tukasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Harga Emas Naik Berturut-turut! Antam Tembus Rp 2,399 Juta di Pegadaian, Rekor Tertinggi
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
Terkini
-
5 Kesalahan Memilih Suplemen Vitamin D, Ini Temuan Ahli
-
Apa Bahaya Fanatik terhadap Mazhab? Hindari Taklid Buta
-
Tragedi Anak Bunuh Ayah Kandung di Agam Demi Uang Rp 13 Juta, Benarkah Gangguan Jiwa?
-
Kronologi Penangkapan 4 Terduga Teroris Pendukung ISIS di Sumbar-Sumut, Sebar Propaganda di Medsos!
-
Puluhan Siswa di Padang Panjang Diduga Keracunan MBG, Begini Respon Kadis