Memakai uang pribadinya, Joko Suranto berhasil memperbaiki serta meningkatkan kualitas jalan di desanya.
Kekinian, jalan itu sudah dicor hingga selebar 4,5 meter. Sementara ketebalan jalan bercor tulang 20 sentimeter. Pengerjaannya pun terbilang cepat, yakni 21 hari.
Warganet membanjiri kolom komenter kanal YouTube itu dengan puji-pujian untuk Joko Suranto.
"Ini bener-bener crazy rich, mudah-mudahan Allah yang membalas kebaikanmu, amiin," kata akun Suhartini Tini.
Baca Juga: Dukung Program PEN, Rumah BUMN Semen Gresik Gandeng UMKM Bikin Bingkisan Lebaran
"Wahh patut di contoh ini. Tidak harus pejabatpun bisa membangun jalan, sehat selalu buat keluarga bapak," kata akun Reza Alif Vianto.
"Patut ditiru, jangan hanya pamer saja, koar-koar punya ini punya ono, inillah orang yang baik tidak banyak omong langsung bangun jalan umum selamat ya Bos," kata akun Rumi rumi.
"Sikap terpuji dan patut dicontoh," tutur akun Salie Suhartini.
"Asiiik kalo ke Pasar Jetis wis mantap jalurnya," kata akun Ali NurH.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Dear Perantau, Ganjar Pranowo Siapkan 118 Bus Untuk Mudik Gratis Lebaran 2022
Berita Terkait
-
Rekam Jejak Brigadir AK di Polri, Dipecat Usai Tewaskan Bayi 2 Bulan Hasil Hubungan Luar Nikah!
-
Grobogan Bukan Cuma Sawah, Ini 5 Kuliner Tersembunyi yang Wajib Dicoba
-
Mirip Cappadocia, Begini Kemeriahan Festival Balon Udara di Pekalongan
-
Riau Jadi Provinsi Kedua Tertinggi Terjadi PHK
-
18 Ribu Pekerja di PHK hingga Februari 2025, Ini Provinsi Terbanyak
Tag
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
21 Orang Tewas Kecelakaan Selama Lebaran 2025 di Sumbar, 213 Orang Luka-luka!
-
Sukses Ekspor Berkat BRI, UMKM Asal Sidoarjo Raup Omzet Fantastis
-
BRI Bagikan Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025
-
Anggota Satpol PP Agam Dikeroyok Puluhan Orang Saat Bubarkan Orgen Tunggal, Kepala hingga Kaki Lebam
-
Aktivitas Vulkanik Gunung Talang Solok Meningkat, Badan Geologi Minta Masyarakat Waspada Longsor!