SuaraSumbar.id - Sejumlah pengusahan sukses di Indonesia pantas diberi julukan grazi rich asli. Sebab, usaha mereka menghasilkan kekayaan triliunan rupiah hingga mengantarkanya menjadi orang terkaya di NKRI.
Dilansir dari Forbes The World Real-Time Billionairs, beberapa nama tokoh berikut ini dikabarkan punya aset kekayaan yang fantastis.
Menariknya, meski bergelimang harta, mereka hampir tidak pernah memamerkan harta kekayaannya seperti sejumlah anak-anak muda yang mengaku grazy rich di media sosial. Berikut daftar 5 sosok orang terkaya di Indonesia, dikutip dari Hops.id - jaringan Suara.com.
1. Hartono Bersaudara
Baca Juga: 5 Momen Indra Kenz Minta Maaf, Bawa Nama Ortu sampai Diledek Wartawan
Sosok Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono sudah lama didapuk menjadi orang nomor satu terkaya di Indonesia. Bisnis tembakau (rokok) dan Bank BCA yang dimiliki keduanya merupakan bisnis moncer.
Rudi Budi Hartono, menjadi orang terkaya nomor 1 di Indonesia dan nomor ke-69 di Forbes dunia. Adik kandung Rudi Budi Hartono, Michael Hartono menjadi sosok orang terkaya nomor 2 di Indonesia, dan menempati urutan ke-73 di Forbes The World Real-Time Billionairs.
Kekayaan keduanya ditaksir mencapai US$42,6 miliar atau setara dengan Rp 611,2 triliun. Menurut forbes, Hartono bersaudara mampu meraup US$3,8 milyar pada tahun 2021 lalu.
2. Keluarga Widjaja
Keluarga Widjaja yang merupakan bos Sinar Mas masih menduduki peringkat kedua orang terkaya di Indonesia dengan kekayaan mencapai US$9,7 miliar atau sekitar Rp 139,2 triliun.
Kendati begitu, keluarga Widjaja harus merasakan keuntungan mereka berkurang pada tahun 2021 lalu. Hal ini lantaran penjualan dan keuntungan bisnis kertas yang lesu.
Baca Juga: Indra Kenz Diledek Wartawan 'Murah Banget' sampai Ditanya Harga Kaos Oranye, Publik: Sultan Rutan
3. Anthoni Salim
Anthoni Salim menduduki peringkat ketiga sebagai orang terkaya di Indonesia bersi Forbes. Ia tak lain merupakan bos dari Salim Group yang bergerak dalam industri makanan hingga telekomunikasi.
Kekayaan bersih Anthoni Salim ditaksir mencapai US$ 8,5 miliar atau setara dengan Rp 122 triliun. Jumlah tersebut meningkat 44% seiring dengan kerjasama antara Emtek dan operator data pusat, DCI Indonesia.
4. Sri Prakash Lohia
Pria kelahiran Kolkata, India, ini memiliki kekayaan yang tidak main-main. Bisnis tekstil dan petrokimia, Indorama Corporation yang dia kembangan kini berbuah manis. Bahkan menjadi salah satu perusahaan terbesar di Afrika.
Saat ini, Sri Prakash Lohia menjadi orang paling kaya nomor 405 di Forbes, dan menempati posisi ke-4 di Indonesia. Kekayaannya meningkat hingga US$600 juta menjadi US$6,2 miliar atau setara Rp 89 triliun.
5. Prajogo Pangestu
Prajogo Pangestu menempati posisi kelima sebagai orang terkaya di Indonesia, dan ke-454 di dunia versi Forbes. Ia merupakan pendiri dari Barito Pacific Group yang bergerak di bidang petrokimia, properti, minyak dan gas, pertambangan emas dan batu bara, energi panas bumi, hingga kehutanan.
Menurut Forbes, kekayaan Prajogo Pangestu ditaksir mencapai US$6,1 miiar atau setara Rp87,5 triliun.
Berita Terkait
-
Mahkamah Agung Kabulkan Permohonan Peninjauan Kembali PT Antam Melawan Crazy Rich Surabaya Budi Said
-
Terungkap! Sumber Kekayaan Crazy Rich Palembang: Suami Owner Daviena Skincare Kerja Apa?
-
Terkuak! Alasan di Balik Crazy Rich Halim Ali Masuk Bui
-
Belum Lanjut Sekuel, Crazy Rich Asians Akan Dibuat Jadi Serial
-
Pakar Hukum Siap Bersaksi Jika Terdakwa Korupsi Jual Beli Emas Antam Budi Said Ajukan Kasasi
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik untuk April 2025
-
Gelombang Kejutan di Industri EV: Raja Motor Listrik Tersandung Skandal Tak Terduga
Terkini
-
Sukses Ekspor Berkat BRI, UMKM Asal Sidoarjo Raup Omzet Fantastis
-
BRI Bagikan Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025
-
Anggota Satpol PP Agam Dikeroyok Puluhan Orang Saat Bubarkan Orgen Tunggal, Kepala hingga Kaki Lebam
-
Aktivitas Vulkanik Gunung Talang Solok Meningkat, Badan Geologi Minta Masyarakat Waspada Longsor!
-
Pengusaha UMKM Aksesoris Fashion Tembus Pasar Internasional Berkat Pemberdayaan BRI