SuaraSumbar.id - Klub Paris Saint-Germain (PSG) mengumumkan megabintangnya, Lionel Messi telah kembali ke Paris usai negatif CovidD-19. Dia pun akan segera bergabung latihan dengan rekan-rekannya dalam beberapa hari ke depan.
Sebelumnya, Messi merupakan salah satu dari empat pemain PSG yang dites positif Covid-19 pada Minggu (2/1/2022) lalu.
Bintang berusia 34 tahun itu tengah berlibur di Argentina ketika mendapati hasil tes positif tersebut.
Messi absen ketika PSG melumat tim strata keempat Vannes 4-0 dalam pertandingan 32 besar Piala Prancis, Senin (3/1) kemarin.
Baca Juga: Lionel Messi Kembali ke Paris Pasca Negatif Covid-19
Dalam pengumuman yang sama di situs PSG, pihak klub juga mengungkapkan bahwa bek sayap Layvin Kurzawa dites positif COVID-19 pada Rabu waktu setempat.
Pemain berusia 29 tahun itu dipastikan menjalani karantina mandiri sesuai dengan protokol kesehatan yang berlaku.
PSG dijadwalkan melawat ke markas Olympique Lyon dalam lanjutan Liga Prancis di Stadion Groupama pada Minggu (9/1) besok. (Antara)
Berita Terkait
-
Reaksi Sandy Walsh Lihat Jordi Amat Pamer Foto Tekel Lionel Messi
-
Jordi Amat Pamer Foto Tekel Lionel Messi Jelang Lawan Jepang
-
Nominasi Penyelamatan Terbaik MLS 2024, Maarten Paes Bersaing dengan Lloris hingga Rekan Messi
-
Argentina Hajar Bolivia 6-0: Lionel Messi Cetak Hattrick dan 2 Assist!
-
3 Kekurangan Xiamaro Thenu, Lionel Messi Keturunan Belanda-Maluku yang Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kakak-Adik Nia Kurnia Sari Perankan Sahabat di Film Tragedi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan
-
Harga Cabai Rawit Anjlok di Solok Selatan, Kini Cuma Rp21 Ribu per Kilogram
-
Aditya Gumay Garap Film Nia Kurnia Sari, Kisah Nyata Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Dibunuh
-
SMA 12 Padang Disegel? Klarifikasi Dinas Pendidikan dan Anak Nagari Nanggalo
-
Lalin Sumbar-Riau Lumpuh! Truk Terbalik di Jembatan Tanjung Alai