SuaraSumbar.id - Baim Wong dan Kakek Suhud akhirnya bertemu dan sudah berdamai. Hal ini dipastikan oleh Ketua Umum Perkumpulan Anti Diskriminasi Indonesia (PADI), Edi Prastio.
"Sudah, sudah, alhamdulillah sudah ditemukan titik temu dan baim sudah datang," kata Edi Prastio, dikutip dari Suara.com, Kamis (14/10/2021).
Menurut Edi, Baim yang datang ke kediaman Kakek Suhud. Sesuai perjanjian, Baim memang tak membawa kamera atau menjadikan pertemuan itu untuk konten di YouTube.
"Cuma memang kesepakatan dari awal kan nggak mau ngundang media dan nggak mau jadi konten kan gitu," katanya.
Baca Juga: Alhamdulillah Berdamai, Baim Wong dan Kakek Suhud Sudah Saling Memaafkan
Edi pun memastikan baik Baim dan Kakek Suhud sudah saling memaafkan. Mereka sepakat untuk mengakhiri persoalan yang sempat viral itu.
"Sudah baik, situasinya sih disambut dengan saling memaafkan, apa namanya, mereka saling memaafkan satu sama lain, menganggap tidak ada masalah, hanya kesalahpahaman, Baim menyampaikan," ujar dia.
Sebelumnya Baim Wong banjir hujatan lantaran menegur seorang kakek yang belakangan diketahui bernama Suhud. Baim kesal kerena merasa dikuntit oleh si kakek saat masih berada di jalan raya.
Baim bahkan menyebut Kakek Suhud sambil naik motor berteriak minta duit padanya.
Tuduhan Baim dibantah Kakek Suhud. Dia mengaku bukan mengemis, melainkan minta agar dagangannya berupa buku-buku pelajaran agama Islam dibeli oleh Baim.
Baca Juga: Kakek Suhud dan Baim Wong Dikabarkan Berdamai, Tak Ada Kamera yang Jadi Saksi
Berita Terkait
-
5 Alasan Paula Verhoeven Tetap Bersyukur Punya Baim Wong meski Dituduh Selingkuh hingga Digugat Cerai
-
Reaksi Emosional Deddy Corbuzier usai Paula Verhoeven Mengaku Bersyukur Dinikahi Baim Wong
-
Perjalanan Hijrah Paula Verhoeven: dari Takut Mati sampai Ucapkan Terima Kasih ke Baim Wong
-
Kekayaan Andra Soni, Cagub Banten yang Dibocorkan Paula Verhoeven Pernah Jadi Kuli
-
Didoakan Berjodoh dengan Baim Wong, Nikita Mirzani Cuma Dicueki Saat Ajak Kiano dan Kenzo Ngobrol
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kompolnas: Perketat Tes Psikologi Personel Pegang Senjata!
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
-
Detik-detik AKP Dadang Tembak Mati AKP Ulil, Kompolnas: Kapolres Solok Selatan Berlindung di Ruang Tengah!
-
Lokasi Tambang Galian C Ilegal, Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Polres Solok Selatan