SuaraSumbar.id - Penyanyi Ayu Ting Ting mendapat perlakuan tidak menyenangkan di media sosial. Bahkan sang putrinya, Bilqis Rozak ikut dihina.
Permasalahan tersebut pun semakin memanas. Terlebih lagi, keluarga tetap ngotot ingin membawa permasalahan tersebut ke proses hukum.
Ayah Ayu Ting Ting, Abdul Rozak, menyatakan bahwa penghina cucunya yang berinisial KD sudah bertindak melampui batas.
“Kalau yang satu ini karena sudah keterlaluan. Tidak akan ayah maafkan,” kata Ayah Rozak, dikutip dari Terkini.id--jaringan Suara.com, Sabtu (31/7/2021).
“Tetap ayah (bawa) ke jalur hukum.” sambungnya.
Ayah Rozak menegaskan bahwa haters Ayu Ting Ting tersebut harus mempertanggungjawabkan perbuatannya dengan mendekam di balik jeruji besi.
Dirinya mengaku tidak peduli sama sekali, meskipun sang penghina alias KD sudah meminta maaf.
Itu karena menurut Abdul Rozak, sang penghina merupakan wanita berhati iblis yang memang wajib dipenjarakan.
“Ini benar-benar seorang wanita berhati iblis yang wajib dipenjarakan.” ungkap Ayah Rozak.
Rupanya tak hanya dirinya, Abdul Rozak juta mengatakan bahwa Ayu Ting Ting pun tidak akan memaafkan KD yang diketahui merupakan TKW yang kini berada di Singapura.
“Ayah dan keluarga tidak akan memaafkan, apalagi Ayu,” tegasnya lagi.
“Itu manusia iblis kalau sudah di Indonesia mengakhiri hidupnya di jeruji besi, penjara!” ujar Ayah Rozak.
Berita Terkait
-
Wanita Penghina Ayu Ting Ting Minta Maaf, Ayah Rozak: Enggak Semudah Itu
-
Pulang dari Rumah KD Penghina Cucunya, Ibu Ayu Ting Ting Diinfus
-
Gandeng Aparat, Ini 5 Momen Ortu Ayu Ting Ting Datangi Rumah KD di Jawa Timur
-
Ivan Gunawan Sebut Reaksi Keluarga Ayu Ting Ting ke Haters Wajar
-
Tutup Pintu Damai, Ayu Ting Ting Siap Penjarakan KD
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Wenny, Sang Penghubung Ekonomi Desa: Dari Bengkel Kecil Menjadi AgenBRILink Andal
-
Kronologi Penemuan 6 Nelayan Hilang di Pasaman Barat, Semuanya Selamat!
-
CEK FAKTA: Lowongan Kerja Petugas Haji 2025/2026 Viral, Benarkah?
-
Kasus HIV di Padang Merosot Tajam, Ini Cara Dinkes Stop Penyebarannya!
-
Terjebak Banjir, Warga Padang Dievakuasi SAR dengan Perahu Karet!