SuaraSumbar.id - Seorang pria berinisial DP (31) yang diduga melakukan pencurian dari masjid ke masjid di Kota Payakumbuh dan Limapuluh Kota, Sumatera Barat, ditangkap polisi. DP ditangkap saat bersembunyi di dalam sumur di kediamannya, pada Selasa (22/6/2021).
"Pelaku terakhir kali beraksi Rabu (16/6/2021) di Kantor Asyiyah Masjid Muhammadiyah Kota Payakumbuh," kata Kasatreskrim Polres Payakumbuh AKBP Alex Prawira, dilansir dari Antara, Rabu (23/6/2021).
Pelaku mengaku mengambil dua unit HP dan uang Rp1.7 juta milik korban Junaida yang diambil di dalam tas korban.
"Pelaku melakukan aksinya pada saat korban melaksanakan shalat maghrib dan korban meletakkan tas di dalam lemari kantor Asyiyah Masjid Muhammadiyah," katanya.
Baca Juga: Hikmah Iman kepada Malaikat dan Nama-nama Malaikat
Korban melaporkan peristiwa yang dialami ke Polres Payakumbuh. Petugas yang mendapat laporan melakukan penyelidikan dan menangkap pelaku.
"Dari pelaku disita barang bukti dua unit HP. Saat ini pelaku masih dalam pemeriksaan," tukasnya.
Berita Terkait
-
Warga Sumsel Diringkus Polisi Usai Curi Brankas Rp 5 Miliar dan Emas 1 Kg di Tangsel
-
Tragedi Mobil Kru TV One dan Insiden Pencurian Laptop, Publik: Rosalia Lagi Rosalia Lagi!
-
Pencurian Keju Terbesar! 22 Ton Keju Cheddar Mewah Raib di London
-
Sosok Pemilik Rosalia Indah, Perusahaan Bus yang Disorot Karena Kasus Pencurian
-
Kasus Pencurian Ninja Saat COD Hebohkan Jagat Maya, Kabupaten Pati Kembali Jadi Sorotan
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
Terkini
-
Debat Pilgub Sumbar: Akademisi Soroti Minimnya Penjelasan Konkret Program E-Government
-
Banjir Rendam Pesisir Selatan: TRC BPBD Dikerahkan, Air Mulai Surut
-
Konflik Harimau-Warga di Solok Berakhir, Sang Raja Hutan Kini Dibawa ke TMSBK Bukittinggi
-
Sindikat Curanmor L300 Lintas Provinsi Beraksi di Sumbar, Ini Modusnya
-
97 Penumpang Kereta Api di Sumbar Diturunkan Paksa, Ini Pelanggarannya