SuaraSumbar.id - Seorang petani berinisial J (31) diringkus jajaran Polres Pasaman Barat, Sumatera Barat, Kamis (27/5/2021). Dia diduga mencuri satu unit komputer di kantor Wali Nagari (desa) persiapan di Kecamatan Kinali.
Kapolsek Kinali AKP Defrizal mengatakan, penangkapan pelaku berdasarkan laporan polisi nomor: LP/21/IV/2021/SPKT/Poksek-Kinali/Polres Pasaman Barat/Polda Sumbar tanggal 25 April 2021. Tersangka mencuri satu set komputer yang terdiri dari layar monitor LG, CPU Accer dan Printer Epson milik Nagari.
"Tersangka memanjat dan merusak pentilasi belakang kantor wali nagari. Atas kejadian tersebut korban mengalami kerugian sekitar Rp 7 juta," katanya.
"Selain tersangka, kami sudah amankan barang bukti berupa satu unit CPU, satu unit keyboard, satu unit printer. Barang bukti lainnya masih dalam pencarian," katanya lagi. (Antara)
Berita Terkait
-
Akhir Cerita Maling Spesialis Bobol Sekolah, Sudah 30 Kali Beraksi di Bali
-
Viral Aksi Maling Motor di Kampung Babakan Bekasi
-
DPR: Pemerintah Perlu Upayakan Setiap Desa Miliki Satu Penyuluh Pertanian
-
Sarjana Komunikasi Berani Bertani Bawang Merah, Begini Kondisinya Sekarang
-
Inalillah, Hindari Pohon Yang Ditebang Petani Cianjur Tewas Tertimpa
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Update Korban Banjir Bandang Malalak Agam: 10 Orang Meninggal Dunia, 5 Warga Belum Ditemukan!
-
Wamen Fahri Hamzah Optimis 3 Juta Rumah Tercapai 5 Tahun, Asosiasi Developer Syariah Siap Kolaborasi
-
Tumpukan Mobil usai Banjir Bandang Terjang Perumahan di Padang, Banyak Kendaraan Terbawa Arus!
-
6 Orang Korban Banjir Bandang Silaing Bawah Luka-luka, Ini Penjelasan Kapolres Padang Panjang
-
Jembatan Kembar Silaing Bawah Diterjang Longsor, Jalur Padang-Bukittinggi Lumpuh Total