SuaraSumbar.id - TikTokers Chandrika Chika menjadi populer gara-gara video TikTok nya.
Berkat video TikTok nya viral, Chandrika Chika kini sering tampil di televisi.
Chandrika pun tak ingin menyia-nyiakan kesempatan yang ada ini.
"Alhamdulilah sekarang sudah dikenal masyarakat. Ya mau tidak mau harus siap jika memang diundang ke program televisi. Ya sudah konsekuensi, nikmati aja," ujar Chandrika Chika saat ditemui di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, baru-baru ini dilansir dari Suara.com.
Merasa viral dan terkenal, Chika TikTok mengaku tak ingin membuang kesempatan yang ada. Dia bilang siap menjadi salah satu deretan publik figur ternama di Indonesia.
"Yang pasti aku nggak pengin gini-gini aja. Aku tidak mau bakat aku hanya di TikTok aja. Aku mau jadi artis terkenal," kata Chandrika Chika.
Untuk mewujudkan keinginannya, Chika merasa perlu mengasah bakat seninya. Mulai dari dunia akting hingga menjadi seorang presenter. Hal itu ia lakukan guna menjaga eksistensinya di dunia hiburan Tanah Air.
"Ya aku mencari passion aku lebih ke akting, lebih ke host, atau yang lainnya bisa jadi. Senyamannya aku aja," kata Chandrika Chika.
Sambil mengasah bakat seninya, Chika juga tengah mempersiapkan konten bersama musisi Erdian Aji Prihartanto alias Anji di kanal YouTube miliknya.
Baca Juga: Innalillahi, Farida Pasha Pemeran Mak Lampir Meninggal Dunia
"Proyek ke depan ada sih YouTube. Masih pengin lanjut program YouTube sama Anji nantinya," ujar Chandrika Chika.
Sekadar informasi, nama Chandrika Chika mencuat usai video jogetnya di TikTok viral. Bahkan video tersebut menjadi salah satu filter di Instagram. Dari situ, Chandrika Chika diundang sejumlah program televisi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Wenny, Sang Penghubung Ekonomi Desa: Dari Bengkel Kecil Menjadi AgenBRILink Andal
-
Kronologi Penemuan 6 Nelayan Hilang di Pasaman Barat, Semuanya Selamat!
-
CEK FAKTA: Lowongan Kerja Petugas Haji 2025/2026 Viral, Benarkah?
-
Kasus HIV di Padang Merosot Tajam, Ini Cara Dinkes Stop Penyebarannya!
-
Terjebak Banjir, Warga Padang Dievakuasi SAR dengan Perahu Karet!